Tag: es

Dokter berikan kiat kontrol diabetes hindari gangguan penglihatan mata

Dokter dari Rumah Sakit Mata Cicendo dr. Made Indra Widyanatha memberikan sejumlah tip atau kiat untuk mengontrol diabetes guna menghindari gangguan ...

Letusan Gunung Ruang memicu kilatan petir vulkanik

Letusan Gunung Ruang tak hanya menghasilkan gumpalan abu vulkanik, gas, dan awan panas melainkan juga memicu terciptanya fenomena alam spesial berupa ...

KPK jeblokskan eks hakim Prasetyo Nugroho ke Lapas Sukamiskin

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjebloskan eks hakim yustisial Prasetyo Nugroho ke Lapas Klas I Sukamiskin, Bandung, berdasarkan putusan ...

BMKG sebut tinggi muka laut di RI naik hingga 1,2 cm per tahun 

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan tinggi muka laut di Indonesia diperkirakan mengalami kenaikan 0,8-1,2 centimeter (cm) ...

BMKG temukan ketebalan tutupan es di Papua berkurang empat meter

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menemukan ketebalan tutupan es di Puncak Jaya, Papua, berkurang diperkirakan sekitar empat meter ...

Akademisi: Masalah terorisme di Sulteng perlu segera dituntaskan

Akademisi sekaligus Rektor Universitas Islam Negeri (UIN) Datokrama Palu, Prof. Lukman S Thahir mengatakan bahwa kegiatan terorisme di ...

Pengamat sebut terorisme masih jadi masalah serius di Sulteng

ANTARA - Pengamat terorisme  Lukman, S. Thahir, Rabu (17/4) menyebut bahwa terorisme menjadi masalah serius yang harus dituntaskan oleh seluruh ...

Prajurit Yonif 751/VJS bantu evakuasi warga Sinak yang sakit

Prajurit Yonif 751/VJS yang tergabung dalam satuan tugas pengamanan pembangunan gudang logistik BNPB di Sinak, Kabupaten Puncak, Papua Tengah ...

Ini saran dokter untuk pemudik begitu sampai di rumah

Tenaga kesehatan dari Puskesmas Kemayoran, Jakarta Pusat menyarankan para pemudik langsung beristirahat begitu sampai di rumah masing-masing agar ...

Jalur Trans Kalimantan rute Barito Timur-Palangka Raya ramai pemudik

Memasuki hari kelima Idul Fitri 1445 Hijriah jalur Trans Kalimantan yang menghubungkan Kabupaten Barito Timur (Bartim) dan Kota Palangka Raya serta ...

Lima tips penting makan sehat untuk nutrisi anak

Di dunia yang serba cepat, banyak anak sulit makan makanan rumahan yang sehat dan memilih makanan instan yang bisa jadi tidak sehat. Ditulis laman ...

Kriminal sepekan, anak bacok ibu hingga korban tewas di mobil es

Sejumlah peristiwa berkaitan dengan keamanan menghiasi Jakarta yang terjadi pada sepekan mulai dari Senin (8/4) hingga Sabtu (13/4), mulai dari anak ...

Kriminal kemarin, penipuan dengan dokumen hingga jenazah di mobil es

Polda Metro Jaya mengimbau masyarakat terkait ada penipuan menggunakan dokumen (file) berekstensi Android Package Kit (APK) berkedok surat panggilan ...

Polisi identifikasi sebab korban tewas di mobil es di Jakpus

Polres Metro Jakarta Pusat mengidentifikasi penyebab tewasnya seseorang di dalam lemari pendingin (freezer) mobil pengangkut es krim di Jalan ...

15.000 wisatawan kunjungi Candi Prambanan pada hari kedua Lebaran

PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko (TWC) atau Injourney Destination Management (IDM) mencatat pada hari kedua Lebaran 2024 ...