Tag: erupsi gunung api

PVMBG catat 327 kali erupsi terjadi di puncak gunung ile Lewotolok

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melalui Pos Pemantau Gunung Ile Lewotolok di Kabupaten Lembata, Provinsi Nusa Tenggara Timur ...

Abu vulkanik Anak Krakatau ganggu aktivitas warga di Pulau Sebesi

Abu vulkanik dari Gunung Anak Krakatau dalam beberapa hari terakhir mengganggu aktivitas warga di bagian wilayah Desa Pulau Sebesi, ...

Gunung Anak Krakatau semburkan abu setinggi 800 meter

Gunung Anak Krakatau di Selat Sunda kembali mengalami erupsi dan menyemburkan abu vulkanik setinggi sekitar 800 meter di atas puncak gunung atau 957 ...

Menteri Pertahanan tinjau posko penanganan dampak erupsi Marapi

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto pada Sabtu meninjau posko penanganan dampak erupsi Gunung Marapi di Desa Batu Palano, Kecamatan Sungai Pua, ...

KLHK terus upayakan korban erupsi Gunung Marapi terima asuransi

Kementerian lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) RI bersama Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) terus ...

Menhan Prabowo sampaikan belasungkawa pada korban erupsi Marapi

Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto menyampaikan berlangsungkawa kepada para korban erupsi Gunung Marapi yang terjadi pada Minggu (3/12) ...

Ketika Gunung Marapi mengajarkan "diam" bukan berarti tak berbahaya

Minggu (3/12) siang, tepatnya pukul 14.54 WIB, Gunung Marapi yang berada di wilayah administratif  Kabupaten Agam dan Kabupaten Tanah Datar ...

Polda Sumbar buka opsi dalami izin pendakian Gunung Marapi

Kepolisian Daerah Sumatera Barat membuka opsi untuk mendalami serta mengevaluasi pihak-pihak yang bertanggung jawab dalam pemberian izin ...

PVMBG imbau warga patuhi radius bahaya Gunung Awu

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mengimbau warga mematuhi radius bahaya Gunung Awu di Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi ...

PVMBG pantau 24 jam peningkatan aktivitas gunung api di Indonesia

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Badan Geologi Kementerian ESDM memantau selama 24 jam gunung api aktif di Indonesia, yang ...

Gunung Anak Krakatau melontarkan abu setinggi 1.400 meter

Gunung Anak Krakatau di perairan Selat Sunda, wilayah Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi Lampung, pada Selasa pukul 18.00 WIB kembali mengalami ...

Gunung Anak Krakatau kembali mengalami erupsi pada Selasa sore

Gunung Anak Krakatau di perairan Selat Sunda, wilayah Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi Lampung, kembali mengalami erupsi pada Selasa ...

BKSDA tutup jalur pendakian Gunung Marapi pascaerupsi

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatra Barat (Sumbar) menutup sementara jalur pendakian ke Gunung Marapi pasca terjadinya erupsi gunung ...

Gunung Ile Lewotolok di Lembata erupsi

Pos Pengamatan Gunung Api di Kabupaten Lembata, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), melaporkan pada Jumat (1/12) malam pukul 20.12 WITA Gunung Ile ...

Pos Pemantau catat 35 kali letusan di puncak gunung Ile Lewotolok

Pos Pengamatan Gunung Api Ile Lewotolok di Nusa Tenggara Timur (NTT) melaporkan terjadi 35 kali letusan di puncak gunung tersebut selama Kamis ...