Tag: erfan setiawan

​​​​​​​Wamenkeu setujui usulan DBH sawit Riau

ANTARA - Kementerian Keuangan menyetujui usulan Dana Bagi Hasil (DBH) dari pajak perkebunan sawit di Provinsi Riau. Saat ini Pemerintah Pusat ...

Riau Peringkat 4 realisasi investasi nasional

ANTARA - Provinsi Riau, berada diposisi 4 nasional pada realisasi triwulan III Januari-September 2021, dengan capaian realisasi investasi sebesar Rp ...

Status siaga darurat karhutla di Riau resmi berakhir

ANTARA - Status siaga darurat Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Provinsi Riau disepakati resmi berakhir pada 31 oktober 2021, setelah ...

BBKSDA Riau temukan lagi harimau mati terjerat

ANTARA - Seekor harimau kembali ditemukan mati akibat jerat yang diduga dipasang oleh oknum yang sengaja berburu hewan langka dan dilindungi. Harimau ...

Polisi ungkap kasus 81 kg sabu yang dikendalikan dari Malaysia

ANTARA - Polda Riau berhasil mengungkap rencana peredaran narkoba jaringan internasional yang dikendalikan oleh seorang bandar dari Malaysia. Barang ...

Menteri ESDM minta produksi Blok Rokan 200 ribu barel per hari

ANTARA - Menyusul alih operasi Blok Rokan dari Chevron Pacific Indonesia ke PT Pertamina Hulu Rokan (PHR), Menteri Energi dan Sumber Daya Manusia ...

Riau dukung petani padi panen tiga kali setahun

ANTARA - Gubernur Riau, Syamsuar menghadiri panen raya padi di Desa Tebing Tinggi, Kecamatan Benai, Kabupaten Kuantan Singingi, Rabu (13/10). Ia ...

BOR di bawah 5%, kasus COVID- 19 di Riau terkendali

ANTARA - Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan COVID- 19 Riau Indra Yovi, Senin (11/10), menyampaikan semua variabel yang memperlihatkan kondisi ...

Tol Pekanbaru - Bangkinang siap beroperasi akhir 2021

ANTARA - Progres pembangunan ruas tol Pekanbaru - Bangkinang di Kabupaten Kampar, Riau saat ini telah mencapai 75 persen, dan pembebasan lahan yang ...

PORDA ke-6 SOIna Riau resmi dibuka

ANTARA - Wakil Gubernur Riau, Edy Natar Nasution resmi membuka Pekan Olahraga Daerah (PORDA) ke-6 Special Olympics Indonesia (SOIna) Provinsi Riau ...

Riau yang menunggu dana bagi hasil sawit

ANTARA - Riau sebagai salah satu daerah penghasil sawit terbesar di Indonesia merasa belum mendapatkan timbal balik yang berkeadilan termasuk Dana ...

Masuk KSPN, Rupat diharapkan bangkit dengan ekraf

ANTARA - Pulau Rupat di Kabupaten Bengkalis telah menjadi Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN). Untuk itu, Pemerintah Provinsi Riau mengajak ...

TNI dan Pemprov Riau vaksinasi masyarakat di pulau terluar

ANTARA - Tiga matra TNI yakni TNI AL, TNI AD dan TNI AU bersama Pemerintah Provinsi Riau menggelar serbuan vaksin maritim, yang dipusatkan di Pulau ...

Kementerian PPN fokuskan arah program Compact-2 MMC

ANTARA - Sekretaris Utama Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Bappenas Himawan Hariyoga Djojokusumo menyebut pemerintah telah menyusun ...

Riau usulkan Rp4T untuk infrastruktur dari lembaga AS MCC

ANTARA - Pemerintah Provinsi Riau telah mengajukan usulan ke pemerintah pusat melalui Kementerian PPN/Bappenas, untuk mendapatkan hibah dari lembaga ...