Tag: era new normal

DJSN dorong BPJAMSOSTEK gencar sosialisasi pelayanan era normal baru

Dewan Jaminan Sosial Nasional (DJSN) mendorong BPJAMSOSTEK agar lebih gencar melakukan sosialisasi dan edukasi terkait transformasi pelayanan di era ...

Patuhi protokol kesehatan jadi kunci aman menggunakan ojek daring

ANTARA - Meskipun kebijakan normal baru telah dimulai, bukan berarti bahaya penyebaran COVID-19 telah tertangani dengan baik. Para pengemudi dan ...

921 ribu tenaga kerja telah ajukan klaim JHT ke BPJAMSOSTEK

Direktur Utama BPJAMSOSTEK Agus Susanto mengungkapkan jumlah tenaga kerja yang mengajukan klaim Jaminan Hari Tua (JHT) hingga awal bulan Juni 2020 ...

Volume penumpang pesawat mulai melonjak di bandara AP II

Volume penumpang pesawat mulai merangkak naik di bandara yang dikelola oleh PT Angkasa Pura II memasuki era normal baru dan dibukanya kapasitas ...

KPAI: Dorong orang tua latih anak protokol kesehatan hadapi new normal

Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) menyarankan kepada para orang tua untuk melatih anak menerapkan protokol kesehatan untuk mencegah berbagai ...

HIN optimistis industri perhotelan kembali berkembang bertahap

Badan Usaha Milik Negara (BUMN) bidang perhotelan, PT Hotel Indonesia Natour (Persero) optimistis industri perhotelan kembali berkembang secara ...

Objek wisata di OKU Sumsel mulai dibuka

Sejumlah objek wisata unggulan di Kabupaten Ogan Komering Ulu, Sumatera Selatan saat ini mulai dibuka lagi setelah ditutup beberapa bulan terakhir ...

Raih investasi, Indef sarankan pelaku usaha manfaatkan momentum global

Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Aviliani menyarankan agar pelaku usaha di Indonesia memanfaatkan dua momentum di ...

Ragam syarat pembukaan pesantren di era normal baru

ANTARA - Pemerintah Indonesia menerapkan sejumlah persyaratan ketat terkait pembukaan sekolah berbasis keagamaan di pondok pesantren saat era ...

BSN: Pimpinan organisasi bertanggung jawab pada keselamatan pekerja

Sekretaris Utama Badan Standardisasi Nasional (BSN) Puji Winarni mengatakan pimpinan organisasi bertanggung jawab pada keselamatan dan kesehatan ...

Wagub Bali: Pengelola destinasi wisata harus pahami protokol COVID-19

Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati mengatakan pemahaman terkait protokol kesehatan COVID-19 harus dimiliki setiap destinasi ...

Kementerian BUMN sebut normal baru butuhkan ide baru

Deputi Bidang Sumber Daya Manusia Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Alex Denni mengatakan new normal atau normal baru membutuhkan ide-ide ...

New normal, ANTAM lakukan jual beli emas lewat online

Jakarta (ANTARA) – PT Aneka Tambang Tbk atau ANTAM menerapkan sistem jual beli emas melalui daring (online) selama era new normal. Hal ini ...

Twitter beri label cek fakta untuk cuitan konspirasi 5G dan COVID-19

Twitter saat ini memeriksa cuitan yang menghubungkan 5G dengan pandemi COVID-19 dengan menambahkan label "fakta tentang COVID-19" pada ...

Menteri PUPR tekankan tiga hal kepada pegawai agar tetap produktif

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menekankan tiga hal kepada seluruh pegawai PUPR dalam bekerja agar tetap ...