Tag: ekonomi

Teknologi jadi kunci memajukan ekonomi kreatif

Direktur Tata Kelola Ekonomi Digital Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Yuana Rochma Astuti mengatakan teknologi berperan besar dalam setiap ...

OJK: Perbankan optimis kinerja semakin baik di triwulan IV-2024

Hasil Survei Orientasi Bisnis Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menunjukkan optimisme perbankan bahwa kinerja perbankan akan semakin baik ...

IHSG awal pekan ditutup menguat dipimpin sektor keuangan

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Senin sore, ditutup menguat dipimpin oleh saham- saham sektor keuangan. IHSG ...

Kemenparekraf: Indonesia butuh 9 juta talenta digital tahun 2035

Direktur Tata Kelola Ekonomi Digital Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Yuana Rochma Astuti mengatakan Indonesia membutuh sembilan juta ...

Raffi Ahmad ajak dukung Sam's Studios majukan industri film dan UMKM

Utusan Khusus Presiden Bidang Pembinaan Generasi Muda dan Pekerja Seni, Raffi Ahmad menegaskan pentingnya dukungan terhadap Sam's Studios ...

Braun Indonesia-Wastehub bersinergi tanam mangrove di Jakarta-Bali  

- berlokasi di Jakarta dan Bali -- merupakan yayasan berfokus ekonomi sirkular di daerah urban, pariwisata dan kepulauan dengan pendekatan sistem ...

Membangun kesadaran orang tua menyukseskan pendidikan anak Indonesia

Peringatan Hari Guru di Indonesia menjadi momentum penting untuk merefleksikan peran seluruh pemangku kepentingan dalam pendidikan, termasuk para ...

Bahlil sebut RI segera ekspor prekursor untuk Tesla

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menyatakan Indonesia sudah siap mengekspor salah satu produk turunan olahan nikel ...

Kontribusi WIKA dalam Pembangunan Indonesia melalui Asta Cita

PT Wijaya Karya (Persero) Tbk (WIKA) mendukung pembangunan infrastruktur melalui berbagai program strategis yang sejalan dengan visi Asta Cita dari ...

Menteri UMKM: Judi online penyebab menurunnya daya beli masyarakat

Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman menyatakan bahwa menurunnya daya beli masyarakat salah satunya disebabkan oleh judi ...

Akademisi: Pemerintah perlu perhatikan aksesibilitas LPDP bagi guru

Wakil Dekan Sekolah Bisnis Institut Pertanian Bogor (IPB) Tanti Novianti menilai, pemerintah perlu meningkatkan aksesibilitas program beasiswa ...

LRT Jakarta rayakan lima tahun beroperasional secara komersial

LRT Jakarta merayakan lima tahun melakukan operasional secara komersial dengan sejumlah kegiatan yang bertujuan merayakan jejak langkah perkembangan ...

LAN: Pengembangan kompetensi ASN daerah tertinggal perlu ditingkatkan

Lembaga Administrasi Negara (LAN) RI menyatakan bahwa pengembangan kompetensi aparatur sipil negara (ASN) di daerah tertinggal perlu ditingkatkan ...

Respons penolakan buruh, Menaker: Formula UMP 2025 masih dirumuskan

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli mengemukakan bahwa pemerintah bersama sejumlah pihak terkait masih merumuskan formula Upah Minimum ...

Harga mencapai Rp1,5 miliar, Indodax terus dorong adopsi Bitcoin

Perusahaan cryto exchange Indodax terus mendorong adopsi Bitcoin di Indonesia seiring peningkatan harga Bitcoin (BTC) yang menyentuh level 99.000 ...