Tag: ekonomi asean

Indonesia dorong penguatan kerja sama dan pemulihan ekonomi ASEAN

Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-36 yang dipimpin PM Vietnam selesai digelar pada 26 Juni 2020 secara virtual. Presiden Joko Widodo ...

Menko Airlangga: ASEAN sepakat untuk selesaikan perundingan RCEP

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memastikan negara anggota ASEAN sepakat untuk menyelesaikan perundingan Regional ...

Presiden Jokowi usung ASEAN Travel Corridor dalam KTT ASEAN

Presiden Joko Widodo mengusung dan mendorong segera direalisasikannya ASEAN Travel Corridor dalam KTT ke-36 ASEAN sebagai upaya untuk mempercepat ...

Presiden Jokowi inginkan ASEAN bekerja sama pulihkan ekonomi

ANTARA - Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menjelaskan Presiden Joko Widodo menekankan dua hal penting saat mengikuti Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ...

Presiden Jokowi tekankan dua hal utama dalam KTT ASEAN ke-36

Presiden Joko Widodo menyampaikan dua hal utama dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-36 terkait dengan pemulihan ekonomi pasca pandemi ...

Indonesia dukung Timor Leste segera jadi anggota ASEAN

Indonesia mendukung Timor Leste, yang sejak 2011 telah menyatakan keinginan menjadi anggota ASEAN, untuk segera bergabung dalam perhimpunan ...

Mendag sebut RI berkomitmen tandatangani perjanjian RCEP tahun ini

Menteri Perdagangan Agus Suparmanto menyampaikan Indonesia berkomitmen menandatangani perjanjian Kemitraan Ekonomi Komprehensif Regional atau ...

Luhut klaim Bank Dunia puji ketangguhan ekonomi Indonesia

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengklaim pujian Bank Dunia atas ketangguhan ekonomi Indonesia meski ...

Indonesia dan menteri ekonomi ASEAN sepakat hadapi pandemi COVID-19

Indonesia dan menteri ekonomi negara ASEAN sepakat menghadapi pandemi COVID-19 melalui pertemuan The Special ASEAN Economic Ministers (AEM) ...

Kemendag: RI - ASEAN solid tangani perekonomian dari dampak COVID-19

Direktur Perundingan ASEAN Kementerian Perdagangan Donna Gultom menyampaikan bahwa Indonesia bersama negara-negara ASEAN solid dalam menangani ...

AS tegaskan komitmen kerja sama dengan ASEAN tangani COVID-19

Menteri Luar Negeri AS Mike Pompeo menegaskan komitmen kerja sama dengan ASEAN untuk menangani wabah COVID-19 dan pemulihan ekonomi setelah ...

Menkeu proyeksikan pertumbuhan triwulan I-2020 kisaran 4,5-4,6 persen

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memproyeksikan pertumbuhan ekonomi triwulan I-2020 berada pada kisaran 4,5 persen-4,6 persen atau mulai ...

ASEAN hingga 13 April catat 884 kematian akibat COVID-19

ASEAN hingga 13 April 2020 mencatat sebanyak 884 kematian akibat infeksi virus corona baru (COVID-19), dan jumlah kasus positif COVID-19 di ...

Menlu : Proyeksi pertumbuhan ekonomi ASEAN turun jadi satu persen

Konferensi Tingkat Tinggi ASEAN pada Selasa ini mengoreksi prediksi pertumbuhan ekonomi di kawasan menjadi hanya satu persen dari sebelumnya sebesar ...

KTT Khusus ASEAN deklarasikan 7 hal utama terkait penanganan COVID-19

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan KTT Khusus Perhimpunan Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) mengenai COVID-19 yang diselenggarakan secara ...