Tag: dunia

Menkomdigi tunjuk polisi jadi Plt. Dirjen Pengawasan Ruang Digital

Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi), Meutya Hafid, secara resmi menunjuk perwira tinggi Kepolisian Republik Indonesia (Polri) Brigadir ...

Kandungan BPA dalam galon guna ulang tak sebabkan obesitas

Dokter spesialis anak dari Rumah Sakit Hermina Ciputat mengatakan bahwa kandungan Bisfenol A (BPA) dalam galon guna ulang (GGU) tidak menyebabkan ...

PLN EPI strategikan perubahan energi untuk capai target NZE

Subholding PT PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) akan mempercepat transformasi energi terbarukan guna mencapai target Net Zero Emission (NZE) pada ...

Sanggar Kerja Luban jadi aset berharga di bidang pendidikan kejuruan

ANTARA - Konferensi Pengembangan Pendidikan Kejuruan dan Teknis Dunia (World Vocational and Technical Education Development Conference) 2024 ...

HUT ke-48 TTM - Indonesia hadapi realitas petani yang semakin menua

Asisten Deputi Sistem Distribusi Pangan Kementerian Koordinasi Bidang Pangan Mochamad Saleh Nugrahadi mengatakan Indonesia menghadapi realitas usia ...

Italia: Putusan ICC tentang Netanyahu tak percepat perundingan damai

Surat perintah penangkapan yang dikeluarkan Mahkamah Pidana Internasional (ICC) untuk kepala otoritas Israel Benjamin Netanyahu tidak akan ...

Indonesia siap jadi tuan rumah FIBA 3x3 Challenger and Women Series

Indonesia siap menjadi tuan rumah ajang bola basket FIBA 3x3 Challenger and Women Series World Tour, yang dijadwalkan akan bergulir pada 2025 ...

Kemenag: Indeks toleransi beragama Papua Barat capai 81 poin

Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama Papua Barat mendata, tahun ini indeks toleransi beragama di Papua Barat mencapai 81 poin. Kepala Kanwil ...

KOI ciptakan wadah bagi atlet tangani pelecehan dalam dunia olahraga

Komite Olimpiade Indonesia (KOI) menciptakan wadah bagi para atlet untuk menangani isu pelecehan dan kekerasan dalam dunia olahraga melalui Komisi ...

Mentari Assesment beri pelatihan bahasa Inggris kepada 20.000 guru

Lembaga pendidikan Mentari Assessment memberikan pelatihan peningkatan kemampuan Bahasa Inggris yang ditujukan bagi lebih dari 20.000 guru di seluruh ...

Babak baru hubungan bilateral Indonesia-Jepang

Hubungan diplomatik Indonesia-Jepang menapaki usia ke-66 tahun ini sekaligus babak baru dalam kemitraan strategis komprehensif yang resmi disepakati ...

Menbud : Pendaftaran rendang ke UNESCO untuk pengakuan global

Menteri Kebudayaan (Menbud) Fadli Zon mengungkapkan pentingnya mendaftarkan masakan rendang ke Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan ...

Daftar promo akhir tahun Mitsubishi di GJAW 2024

PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) selaku distributor resmi Mitsubishi Motors di Indonesia, menyediakan berbagai penawaran ...

China luncurkan dua satelit baru

China pada Senin (25/11) meluncurkan sebuah roket pengangkut Long March-2C, mengirim dua satelit ke luar angkasa sebagaimana dinyatakan Xinhua yang ...

Keteguhan pasukan UNIFIL Indonesia di pusaran konflik Israel-Hizbullah

Sebanyak empat personel pasukan penjaga perdamaian PBB di Lebanon (UNIFIL) terluka setelah sejumlah serangan menghantam salah satu negara di Timur ...