Tag: dpr papua

KPU Papua: 225 TPS di Kabupaten Jayapura lakukan rekapitulasi ulang

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua menyebutkan Mahkamah Konstitusi (MK) memutuskan 225 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Distrik Sentani, ...

MK perintahkan rekapitulasi suara ulang di seluruh tps Distrik Sentani

Mahkamah Konstitusi (MK) memerintahkan KPU untuk melakukan rekapitulasi suara ulang pada seluruh tps di Distrik Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua ...

DPR Papua bantu pengembangan objek wisata Kampung Waiya Depapre

Dewan Perwakilan Rakyat Papua (DPRP) membantu mengembangkan objek wisata di Kampung Waiya, Distrik Depapre, Kabupaten Jayapura, dengan memberikan ...

MK perintahkan PSU 2 TPS di Sorong karena ada caleg rangkap jadi kpps

Mahkamah Konstitusi memerintahkan KPU untuk melaksanakan pemungutan suara ulang (PSU) pada dua tps di Kelurahan Malawele, Distrik Aimas, Kabupaten ...

Pemprov Papua ingatkan dewan kembalikan kendaraan jelang akhir jabatan

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua mengingatkan kepada anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) setempat agar segera mengembalikan kendaraan dinas ...

KPK: 150 mobil dinas dikuasai mantan pejabat Pemprov Papua

Komis Pemberantas Korupsi (KPK) menyebutkan sekitar 150 kendaraan mobil dinas Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua masih dikuasai mantan pejabat ...

Tertibkan aset, KPK serahkan 90 mobil dinas ke Pemprov Papua

ANTARA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyerahkan 90 kendaraan dinas dari mantan pejabat dan anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Papua kepada ...

Pemkab Jayapura tunggu juknis rekrutan delapan anggota DPRK jalur adat

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jayapura, Papua masih menunggu petunjuk teknis (juknis) perekrutan delapan anggota Dewan Perwakilan Rakyat ...

Kemarin, Helikopter baru TNI AU misi perdana untuk Gaza-PHPU di MK

Berbagai peristiwa politik telah diwartakan Kantor Berita ANTARA pada Jumat (29/3) dan masih layak dibaca untuk informasi pagi ini. 1. Helikopter ...

MRP se-Papua hasilkan rekomendasi akomodasi kepentingan politik OAP

Majelis Rakyat Papua (MRP) di enam provinsi se-Tanah Papua bersama fraksi otonomi khusus DPR Papua Barat dan kelompok khusus DPR Papua menghasilkan ...

KPU distribusikan lagi logistik pemilu untuk tujuh distrik di Asmat

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Asmat, Papua Selatan, menyalurkan kembali logistik untuk tujuh distrik/kecamatan di daerah ...

Pemprov Papua Barat tunggu hasil uji kelayakan Komisi Informasi

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat saat ini menunggu dokumen hasil uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) Komisi Informasi Papua ...

Pemakaman Lukas Enembe berlangsung aman

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Victor Mackbon mengatakan, pemakaman mantan Gubernur Papua Lukas Enembe, Jumat (29/12) berlangsung aman, meski ...

Kemarin, layanan kesehatan gratis hingga pemakaman Lukas Enembe

Sejumlah berita humaniora Kamis (28/12) kemarin masih menarik untuk disimak, mulai dari pos pelayanan kesehatan gratis selama libur Natal-tahun Baru ...

Polresta Jayapura Kota siagakan 1.500 personel pada pemakaman Lukas Enembe

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Victor Mackbon mengatakan pihaknya menyiagakan 1.500 personel TNI-Polri untuk mengamankan prosesi pemakaman ...