Tag: dosis kedua

Warga yang sudah dapat vaksinasi penguat bertambah jadi 45 juta

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 mencatat jumlah warga yang sudah mendapat vaksinasi COVID-19 dosis penguat pada Jumat bertambah 133.038 menjadi ...

Satgas: Kelurahan zona merah COVID-19 di Sleman naik tiga kali lipat

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, mencatat berdasarkan peta zonasi COVID-19 yang dihimpun Dinas ...

44,9 juta penduduk Indonesia sudah dapat vaksinasi penguat

Penduduk Indonesia yang sudah mendapat vaksinasi COVID-19 dosis penguat mencapai 44,9 juta orang menurut data Satuan Tugas Penanganan COVID-19 pada ...

Pemkot Bandung terus percepat vaksinasi penguat usai lampaui target

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung terus mempercepat vaksinasi COVID-19 dosis penguat atau dosis tiga kepada masyarakat meski angkanya telah melampaui ...

Rentang usia penggunaan vaksin PCV13 Pfizer kini diperluas

PT Pfizer Indonesia mengatakan Vaksin Konjugat 13-valensi Pneumokokus (PCV 13) telah menerima persetujuan Badan Pengawas Obat dan Makanan Indonesia ...

Kemarin, Kampus Mengajar hingga keberhasilan turunkan karhutla

Sejumlah berita Rabu (25/5/2022) kemarin yang menarik untuk disimak mulai dari pembukaan program Kampus Mengajar angkatan IV hingga Presiden Joko ...

97 persen lebih pasien COVID-19 sudah sembuh

Jumlah akumulatif pasien COVID-19 yang sudah sembuh mencapai 5.893.860 orang atau 97,36 persen dari total 6.053.424 orang yang dikonfirmasi ...

Penerima vaksin booster COVID-19 capai 44,6 juta orang

Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 melaporkan penerima vaksin booster COVID-19 di Indonesia telah mencapai 44.656.881 setelah bertambah ...

Sebanyak 10,9 juta warga Jabar telah divaksin COVID-19 penguat

Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat (Dinkes Jabar) menyatakan hingga saat ini sebanyak 10,9 juta warga Jabar telah mendapatkan vaksin COVID-19 ...

Sekolah di Mataram kooperatif terapkan prokes selama PTM penuh

Sejumlah sekolah di Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, tetap kooperatif menerapkan protokol kesehatan (prokes) selama pembelajaran tatap ...

Satgas: Tiga kabupaten di Kepri bertahan nihil kasus aktif COVID-19

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau mencatat tiga kabupaten di wilayah itu, yakni Kepulauan Anambas, Lingga dan Natuna masih ...

Sandiaga upayakan WN Arab Saudi lebih banyak berkunjung ke Indonesia

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengharapkan komunikasi dirinya dengan Menteri Pariwisata Arab Saudi Ahmed Al-Khatib dapat ...

Masyarakat penerima dosis kedua vaksin COVID-19 capai 166,9 juta orang

Masyarakat Indonesia yang sudah menerima dosis kedua vaksin COVID-19 saat ini telah mencapai 166.911.457 orang setelah 73.842 orang menjalani ...

Vaksinasi COVID-19 untuk anak di Bangka capai 95,16 persen

Satuan Gugus Tugas (Satgas) COVID-19 Kabupaten Bangka Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mencatat realisasi vaksinasi anak usia 6-11 tahun dosis ...

Satgas: Lingga ditetapkan sebagai zona hijau

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 menetapkan Kabupaten Lingga, Provinsi Kepulauan Riau sebagai zona hijau setelah empat pekan bertahan nihil kasus ...