Tag: doping

Ajax kukuhkan posisi puncak seusai menang di kandang Heracles

Ajax mengukuhkan posisi mereka di puncak klasemen sementara Liga Belanda setelah menang 2-0 di markas Heracles Almelo dalam laga pekan ke-22 Liga ...

Kiper Ajax Andre Onana diskorsing 12 bulan karena doping

Penjaga gawang Ajax Amsterdam Andre Onana diskors 12 bulan oleh badan sepak bola Eropa UEFA karena melanggar aturan doping, kata klub Belanda ini ...

Harapan Mueller untuk tampil di Olimpiade Tokyo digagalkan DFB

Harapan Thomas Mueller untuk dapat tampil bersama timnas Jerman di Olimpiade Tokyo kandas, setelah Federasi Sepak Bola Jerman (DFB) mengonfirmasi ...

CAS proses banding Dayana Yastremska sebelum Australian Open

Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS) menyatakan, Selasa telah memulai pemeriksaan banding yang diajukan oleh petenis yang diskors sementara Dayana ...

Badosa nilai karantinanya di Australia sebagai momen terburuk

Petenis putri Spanyol Paula Badosa menggambarkan masa karantinanya yang diperpanjang menjelang turnamen Australian Open setelah tes positif virus ...

Ryan Crouser cetak rekor dunia tolak peluru setelah bertahan 32 tahun

Juara tolak peluru Olimpiade Ryan Crouser dari Amerika Serikat mencetak rekor dunia pada seri pembuka kejuaraan dalam ruangan American Track League ...

ITF tolak pengajuan cabut skors akibat doping Yastremska

Federasi Tenis Internasional (ITF) menolak permohonan Dayana Yastremska untuk mencabut skors sementara akibat doping yang dikenakan kepadanya oleh ...

Presiden IOC Bach tegaskan tidak ada "Rencana B" untuk Olimpiade Tokyo

Presiden Komite Olimpiade Internasional (OIC) Thomas Bach menegaskan komitmennya dengan mengatakan tidak ada rencana cadangan dalam penyelenggaraan ...

Distribusi vaksin bukan prasyarat Olimpiade, kata pejabat Jepang

Distrubisi vaksin virus corona yang luas bukan sebagai prasyarat untuk melanjutkan Olimpiade dan Paralimpiade Tokyo pada musim panas tahun ...

Peraih emas Olimpiade 2016 Rio didakwa langgar aturan doping

Peraih medali emas cabang angkat besi di Olimpiade 2016 Rio de Janeiro Nijat Rahimov didakwa dengan sengaja telah menukar sampel urinenya yang ...

Melanggar aturan doping, peraih emas lari gawang Olimpiade diskors

Peraih medali emas lari gawang 100 meter putri Olimpiade Brianna McNeal didakwa dan diskorsing sementara karena melanggar aturan Anti-Doping Atletik ...

Kemenpora usulkan 17 cabor prioritas penerima vaksin COVID-19

Kemasan vaksin COVID-19 diperlihatkan di Command Center serta Sistem Manajemen Distribusi Vaksin (SMDV), Bio Farma, Bandung, Jawa Barat, Kamis ...

Petenis Yastremska diskors karena kasus doping

Dayana Yastremska dikenai hukuman skorsing sementara setelah badan anti doping dunia (WADA) menemukan adanya zat terlarang dalam sampel urine petenis ...

Menpora akan upayakan vaksinasi COVID-19 bagi atlet PON Papua

Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali menyatakan akan mengupayakan agar atlet yang tengah menjalani pemusatan latihan daerah (pelatda) menuju ...

FKICI minta pemerintah lakukan penyempurnaan regulasi keolahragaan

Forum Komunikasi Induk Cabang Olahraga Indonesia (FKICI) meminta pemerintah dalam hal ini Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) melakukan ...