Tag: dokter olahraga

Dado sudah latihan ringan bareng pemain Persib pascacedera

Gelandang Persib Bandung Dedi Kusnandar yang akrab disapa Dado sudah bergabung latihan ringan dengan rekan-rekannya, Selasa, setelah pulih dari ...

Polusi mengintai, apa pakai masker cukup untuk berolahraga di luar?

Sebagian orang masih berolahraga di luar ruangan seperti bersepeda dan lari walau di tengah pandemi COVID-19 dalam beberapa bulan terakhir, demi ...

Olahraga tepat untuk orang berusia 50 tahun ke atas, termasuk zumba?

Mereka yang sudah berusia di atas 50 tahun dan lansia perlu tetap melakukan aktivitas fisik termasuk olahraga walau di tengah pandemi COVID-19 demi ...

Gym sudah dibuka, ini rekomendasi hindari risiko dari dokter olahraga

Pusat kebugaran (gym) sudah diizinkan dibuka kembali selama periode Pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) transisi di DKI Jakarta pada ...

Dokter olahraga ajak masyarakat berolahraga, jaga daya tahan tubuh

Dokter spesialis keolahragaan dr. Arie Sutopo SpKO mengajak masyarakat Indonesia untuk terus berolahraga untuk menjaga dan meningkatkan daya tahan ...

Bersepeda itu sehat, tapi jangan berlebihan

ANTARA - Tren bersepeda kini memang tngah melanda berbagai kota, bahkan dunia. Kegiatan itu memang menyehatkan karena salah satu bentuk olahraga ...

Ini kata dokter, bersepeda tingkatkan denyut nadi

Dokter olahraga Andhika Rospati mengatakan bersepeda merupakan salah satu bentuk olahraga kardiovaskuler yang bisa meningkatkan denyut nadi seseorang ...

Hoaks atau Benar - Meninggal karena olahraga pakai masker? Tentara China menyamar jadi kuli proyek?

ANTARA - Hoaks atau Benar kali ini membahas adanya isu tentang tentara China yang masuk ke Indonesia menyamar sebagai pekerja atau kuli proyek serta ...

Olahraga yang cukup dapat tingkatkan imunitas dan cegah COVID-19

KONI Pusat menganjurkan kepada seluruh masyarakat untuk tetap rutin berolahraga guna meningkatkan daya tahan tubuh sekaligus antisipasi tertularnya ...

Hadapi PON Papua, Mimika siapkan 17 ambulans

Pemerintah Kabupaten Mimika menyiapkan 15 ambulans dan puskesmas keliling untuk sewaktu-waktu mengevakuasi atlet maupun ofisial yang sakit saat ...

Olahraga lari jarah jauh tanpa persiapan berisiko, sebut ahli

Dokter ahli dan spesialis kedokteran olahraga mengingatkan risiko yang bisa terjadi pada olahraga lari dengan jarak yang jauh bila pelari tersebut ...

Soal doping, LADI minta PABBSI perketat pengawasan atlet

Lembaga Anti Doping Indonesia (LADI) meminta Pengurus Besar Persatuan Angkat Berat, Binaraga dan Angkat Besi Seluruh Indonesia (PB PABBSI) agar lebih ...

Ma'ruf dan "10 Years Challenge", Sandi yang serba "dua"

Debat calon wakil presiden yang diikuti Ma'ruf Amin dan Sandiaga Uno di Jakarta, Minggu, lebih adem ketimbang sebelumnya. Seperti debat-debat ...

Pendaftar Sekolah Khusus Olahragawan Ragunan naik 100 persen

Jumlah anak yang mendaftar untuk masuk Sekolah Khusus Olahragawan (SKO) Ragunan binaan Kementerian Pemuda dan Olahraga tahun ajaran 2018/2019 ...

Herbalife Nutrition tunjuk pakar kedokteran olahraga Thailand untuk bergabung sebagai NAB

- Demi membantu dunia agar hidup lebih bahagia dan sehat, perusahaan nutrisi global terkemuka Herbalife (NYSE:HLF), hari ini mengumumkan penunjukan ...