Tag: direksi antara

Adhi Kartiko Pratama bidik pendapatan capai 50 juta dolar AS di 2024

Perusahaan pertambangan nikel PT Adhi Kartiko Pratama Tbk (NICE) dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) menargetkan pendapatan dapat ...

Karen klaim tidak menerima apa pun dari Blackstone saat di Pertamina

Direktur Utama PT Pertamina (Persero) periode 2009–2014 Galaila Karen Kardinah alias Karen Agustiawan mengeklaim tidak pernah menerima apa pun ...

Ubah jajaran direksi, BRI-MI kini dipimpin tiga Srikandi BUMN

PT BRI Manajemen Investasi (BRI-MI) resmi menunjuk Tina Meilina sebagai direktur utama per 11 Juni 2024, melengkapi susunan direksi perseroan bersama ...

BRI catat setoran ke kas negara capai Rp192,06 triliun sejak 2019

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI mencatat jumlah setoran ke kas negara telah menembus total Rp192,06 triliun sejak 2019 hingga kuartal ...

WWF dorong bank di Indonesia tingkatkan dukungan atasi perubahan iklim

World Wildlife Fund (WWF) Indonesia mendorong bank-bank di Tanah Air untuk meningkatkan dukungan dalam memitigasi dan mengatasi risiko perubahan ...

Setoran BRI ke kas negara tembus Rp192,06 triliun

PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk terus berkomitmen untuk memberikan economic value serta social value bagi seluruh stakeholders, salah ...

Komisaris Utama Taspen sebut Erick Thohir buat BUMN tumbuh pesat

Komisaris Utama PT Taspen (Persero) Suhardi Alius mengatakan kepemimpinan Erick Thohir sebagai Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mampu membuat ...

BRI targetkan pembiayaan perumahan dapat tumbuh doubel digit

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI menargetkan pembiayaan perumahan dapat tumbuh double digit secara tahunan (year-on-year/yoy) pada ...

Gubernur Sulsel dan Wali Kota Makassar cek stok pangan H-1 Idul Adha

Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto mendampingi Pj Gubernur Sulsel Prof. Zudan Arif Fakrulloh memantau langsung ketersediaan dan harga bahan ...

"Semakin menua, aku merasa lebih baik..."

Akhmad Kusaeni – kami biasa memanggilnya Oe –– telah pergi selamanya, Sabtu (15 Juni 2024) sore, sebulan setelah ulang tahunnya ...

Kang Oe, pencetak ide besar Kantor Berita Antara

Sabtu siang 15 Juni 2024 pukul 13.39 WIB, saat jamaah haji seluruh dunia sedang wukuf di Padang Arafah, saya mendapat kabar dari senior saya di ...

Jalan panjang menuju penguatan industri BPR dan BPRS

Sebanyak 12 bank perekonomian rakyat (BPR) dan BPR syariah (BPRS) yang tutup sepanjang 5 bulan pertama tahun ini telah memunculkan perhatian ...

Pertamina Trans Kontinental cetak laba bersih Rp1,05 triliun

PT Pertamina Trans Kontinental (PTK) mencatat kinerja positif sepanjang tahun 2023 dengan membukukan laba bersih sebesar Rp1,05 triliun. Laba PTK ...

Pelatihan bela negara jadi wadah pembentuk karakter berintegritas

PT Reasuransi Indonesia Utama (Persero) atau Indonesia Re menggelar Pembinaan Kesadaran Bela Negara (PKBN) terhadap puluhan karyawannya, sebagai ...

Gaji Elon Musk Rp786 Triliun akhirnya cair usai disetujui pemegang saham

Para pemegang saham Tesla akhirnya telah memilih untuk menyetujui pencairan dana paket gaji Elon Musk sebesar 48 miliar dolar Amerika Serikat (AS) ...