Tag: diamond princess

Presiden segera putuskan opsi pemulangan WNI di kapal pesiar Jepang

Presiden Joko Widodo segera memutuskan opsi pemulangan 74 Warga Negara Indonesia  yang telah dinyatakan negatif virus Corona jenis baru, namun ...

London siap gelar Olimpiade 2020 jika corona tak kunjung tertangani

London siap menjadi tuan rumah Olimpiade 2020 jika wabah virus corona memaksa Olimpaide dipindahkan dari Tokyo, kata Shaun Bailey, calon wali kota ...

ACT upayakan pengiriman masker ke Wuhan

Lembaga Aksi Cepat Tanggap (ACT) masih terus mengupayakan pengiriman masker bagi Warga Negara Indonesia (WNI) terutama untuk tenaga kerja di Wuhan, ...

Jokowi : 4 WNI  terinfeksi virus corona jalani perawatan di RS Jepang

ANTARA - Presiden Joko Widodo menyatakan empat WNI anak buah kapal pesiar Diamond Princess yang positif  terinfeksi virus corona, telah ...

Menlu Retno ajak ASEAN, China perkuat mekanisme hadapi wabah COVID-19

Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi menekankan pentingnya kerja sama antara negara-negara anggota ASEAN dan China untuk mencegah dan memberantas ...

Pemerintah siapkan opsi evakuasi WNI Kapal Diamond Princess dengan KRI

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy mengatakan pemerintah menyiapkan opsi pemulangan 74 WNI yang menjadi ...

Presiden Jokowi: Investasi jalan tingkatkan pertumbuhan ekonomi

Presiden Joko Widodo menyebut investasi merupakan jalan untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi di tengah ekonomi global yang saat ini berada di ...

Presiden: KBRI pantau WNI positif corona di kapal Diamond Princess

Presiden RI Jokowi mengatakan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Jepang terus memantau warga negara Indonesia yang positif terjangkit virus ...

China catatkan 394 kasus baru corona, terendah sejak 23 Januari

Daratan China mencatat 394 kasus baru virus corona terkonfirmasi pada Rabu, turun dari 1.749 kasus dari hari sebelumnya dan merupakan yang terendah ...

Kanada evakuasi warganya dari Diamond Princess Kamis

Pemerintah Kanada akan mulai mengevakuasi warganya dari kapal pesiar, yang terjangkit corona dan  dikarantina di pelabuhan Yokohama, ...

Kemarin, Kemensos lebih agresif hingga WNI pulih COVID-19

Ada sejumlah berita humaniora kemarin masih menarik untuk dibaca kembali hari ini, mulai dari tekad Kemensos dalam menangani kemiskinan lebih ...

Antisipasi Corona, Tim Terpadu siap periksa kapal China di Banggai

Tim terpadu yang dipimpin oleh Unit Penyelenggara Pelabuhan (UPP) Klas II Luwuk siap melakukan pemeriksaan terhadap sejumlah kapal yang berlayar ...

WNI kru kapal Westerdam akan diperiksa ulang oleh otoritas Kamboja

Ratusan warga negara Indonesia (WNI) yang bekerja sebagai kru kapal pesiar MS Westerdam akan diperiksa ulang oleh otoritas Kamboja setelah seorang ...

Evakuasi WNI kru Kapal Diamond Princess , perlu kajian mendalam

ANTARA - Pemerintah Indonesia masih melakukan kajian terkait wacana evakuasi terhadap Warga Negara Indonesia (WNI) yang menjadi kru di ...

Kemenkes: belum ada bukti secara ilmiah pengobatan untuk COVID-19

Sekretaris Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan Achmad Yurianto menjelaskan bahwa belum ada bukti ilmiah ...