Tag: darurat sampah

Pj Wali Kota Bandung diberi target tiga bulan tuntaskan masalah sampah

Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menargetkan kepada Pj. Wali Kota Bandung Bambang Tirtoyuliono untuk bisa menuntaskan kedaruratan ...

Pj Gubernur Jabar tinjau beberapa TPS di Bandung atasi darurat sampah

Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin didampingi Pj. Wali Kota Bandung Bambang Tirtoyuliono meninjau sejumlah Tempat Pembuangan Sementara ...

Jabar upayakan persoalan sampah selesai dengan baik di masa darurat

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin berucap bahwa pemerintah provinsi terus mengupayakan persoalan sampah di wilayah Bandung Raya ...

Bey Machmudin minta penjabat bupati/wali kota fokus 2024 sampai sampah

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin meminta pada para penjabat bupati dan wali kota yang baru dilantik serta para pemimpin daerah ...

Bey Machmudin harap Jabar-Banten tingkatkan kerja sama atasi kemarau

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin mengharapkan provinsi yang dipimpinnya dengan provinsi Banten bisa meningkatkan kerja sama ...

BPBD siapkan lumpur untuk buka jalur jalan di TPA Sarimukti

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Barat berkoordinasi dengan Balai Besar Wilayah Sungai Citarum guna menyiapkan lumpur ...

Jabar tambah zona darurat sampah TPA Sarimukti kapasitas 23.000 ton

Pemerintah Provinsi Jawa Barat menambah zona darurat sampah di TPA Sarimukti, Bandung Barat, dengan kapasitas 23.000 ton dari zona darurat sebelumnya ...

Pemkot Bandung buat TPS Sementara di dekat Stadion GBLA

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung mengungkapkan secara terpaksa akan memanfaatkan lahan seluas 25 hektare di dekat Stadion Gelora Bandung Lautan Api ...

8.000 ton lebih sampah belum terangkut dari Kota Bandung

Pelaksana Harian (Plh) Wali Kota Bandung Ema Sumarna mengungkapkan sampai saat ini ada sekitar 8.000 ton lebih sampah yang belum bisa diangkut dari ...

Bandung keluarkan Biaya Tak Terduga untuk sikapi kebakaran Sarimukti

Pemerintah Kota Bandung segera mengeluarkan Biaya Tak Terduga (BTT) untuk penanganan sampah termasuk membentuk Satgas Kedaruratan Sampah dalam ...

DLH minta stakeholder di Bandung aktif sikapi kebakaran Sarimukti

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bandung meminta dan mendorong semua pemangku kepentingan atau stakeholder  untuk berperan aktif dalam ...

DPRD Kulon Progo usulkan pengelolaan sampah selesai tingkat desa

Anggota Badan Anggaran DPRD Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, Ida Ristanti mengusulkan kepada pemerintah kabupaten setempat supaya ...

Bantul berdayakan petugas kebersihan pantai pilah sampah

Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, memberdayakan petugas kebersihan pantai untuk melakukan pemilahan sampah yang ...

Legislator minta BPKD DKI rinci pendapatan hasil olah sampah RDF

Anggota Komisi C DPRD DKI S Andyka meminta Badan Pengelola Keuangan Daerah (BPKD) DKI melakukan perincian  pendapatan pengolahan sampah menjadi ...

DLH Bantul kerahkan petugas kebersihan sisir lokasi pembuangan sampah

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengerahkan petugas kebersihan untuk menyisir lokasi atau kawasan yang ...