Tag: daker mekkah

Kadaker Mekkah nilai ada peningkatan fasilitas di Armuzna

Kepala Daerah Kerja (Daker) Mekkah Mukhammad Khanif menilai ada peningkatan pada fasilitas di Arafah, Muzdhalifah dan Mina (Armuzna) pada musim haji ...

393 calon haji Embarkasi JKG awali fase kedatangan gelombang kedua

Sebanyak 393 calon haji dari Embarkasi Jakarta-Pondok Gede (JKG) 24 akan mengawali kedatangan jamaah haji gelombang kedua di Mekkah, Arab ...

PPIH: Jamaah calon haji Indonesia disiplin pakai masker

Jamaah calon haji Indonesia selama pelaksanaan rangkaian umrah dan haji 1443 H/2022 M tetap disiplin menggunakan masker meski pemerintah Arab Saudi ...

Humaniora kemarin, potensi badai pasir hingga vaksinasi penguat

Sejumlah berita humaniora pada Jumat (17/6) yang mendapat perhatian pembaca dan masih menarik untuk disimak pagi ini, mulai dari imbauan kepada ...

Jamaah haji risti akan diedukasi penggunaan jam tangan canggih

Jamaah calon haji dengan risiko tinggi (risti) yang mendapatkan jam tangan canggih untuk memantau kesehatan mereka akan diedukasi lagi terkait fungsi ...

Calon haji yang dirujuk ke RS King Faisal dipulangkan ke KKHI Mekkah

Calon haji yang sebelumnya dirujuk ke RS King Faisal Arab Saudi, sudah dipulangkan dan dirawat lebih lanjut di Kantor Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) ...

Fokuskan ibadah, jamaah haji diingatkan jangan asyik unggah status

Ketua Komisi VIII DPR RI Yandri Susanto mengingatkan jamaah haji Indonesia agar jangan asyik berswafoto (selfie) dan mengunggah status di media ...

Kantor Kesehatan Haji Mekkah jemput bola layani jamaah risiko tinggi

Kantor Kesehatan Haji Indonesia Daerah Kerja (KKHI Daker) Mekkah melakukan "jemput bola" memberikan pelayanan kesehatan bagi jamaah calon ...

Jamaah haji Indonesia perlu ingat nomor bus shalawat

Jamaah calon haji Indonesia diimbau Seksi Transportasi Daerah Kerja (Daker) Mekkah untuk mengingat empat nomor yang tertera di bus shalawat untuk ...

Jamaah haji RI diimbau ke Masjidil Haram lebih awal untuk jumatan

Jamaah calon haji (JCH) Republik Indonesia (RI) diimbau lebih awal ke Masjidil Haram untuk melaksanakan shalat Jumat agar menghindari kepadatan di ...

Satu pasien dipulangkan ke kloter dari KKHI Mekkah

Salah satu pasien rawat inap di Kantor Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Mekkah dipulangkan ke kloternya pada Kamis (16/6), pukul 13.56 Waktu Arab ...

Daker Mekkah matangkan persiapan sambut JCH gelombang kedua

Daerah kerja (Daker) Mekkah terus mematangkan persiapan penyambutan jamaah calon haji Indonesia gelombang kedua dari Tanah Air yang rencananya tiba ...

Jamaah haji perlu minum oralit ganti cairan tubuh cegah dehidrasi

Jamaah haji perlu minum oralit untuk mengganti cairan tubuh yang hilang akibat cuaca panas di Tanah Suci, Arab Saudi, agar tidak mengalami ...

Jumat, 2.776 calon haji Indonesia bergerak dari Madinah ke Mekkah

Sebanyak 2.776 calon haji Indonesia dari tujuh kloter bergerak dari Madinah ke Mekkah, Arab Saudi, Jumat, dengan menempuh perjalanan menggunakan bus ...

Humaniora kemarin 32.732 calon haji berangkat-wisuda putri Kang Emil

Sejumlah berita humaniora kemarin yang masih menarik untuk dibaca, mulai dari 32.732 calon haji telah diberangkatkan ke Tanah Suci hingga Gubernur ...