Tag: corona madiun

RSUD Kota Madiun pisahkan UGD pasien COVID-19 dan umum

Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Madiun, Jawa Timur memisahkan ruang Unit Gawat Darurat (UGD) untuk penanganan pasien khusus COVID-19 dengan umum ...

KAI perbolehkan tes COVID-19 GeNose sebagai syarat naik KA jarak jauh

PT Kereta Api Indonesia (Persero) memperbolehkan tes cepat deteksi dini COVID-19 GeNose sebagai salah satu persyaratan bagi calon penumpang untuk ...

Kota Madiun perpanjang pemberlakuan pembatasaan kegiatan masyarakat

Pemerintah Kota Madiun, Jawa Timur memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di wilayah setempat sebagai upaya untuk menekan ...

Pemkot Madiun siapkan nakes penunjang operasional kereta medis

Pemerintah Kota Madiun, Jawa Timur segera menyiapkan tenaga kesehatan (nakes), sarana, dan prasarana lainnya untuk menunjang operasional kereta ...

14 dari 15 kecamatan di Kabupaten Madiun-Jatim masuk zona merah

Pemerintah Kabupaten Madiun, Jawa Timur menyatakan sebanyak 14 kecamatan dari 15 kecamatan di daerah itu masuk zona merah atau memiliki risiko tinggi ...

Petugas gabungan sekat tiga titik masuk Kota Madiun

Petugas gabungan dari anggota Polri, TNI, dan Pemkot Madiun Provinsi Jawa Timur menyekat tiga titik yang merupakan pintu masuk ke wilayah itu seiring ...

Wali Kota Madiun tinjau kereta medis buatan INKA untuk ruang isolasi

Wali Kota Madiun Maidi meninjau kereta atau gerbong medis darurat buatan PT Industri Kereta Api (INKA) yang rencananya akan digunakan sebagai ruang ...

Ruang isolasi pasien COVID-19 di RSUD Kota Madiun penuh

Ruang isolasi untuk pasien terkonfirmasi positif COVID-19 di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Madiun, Jawa Timur penuh seiring dengan jumlah kasus ...

RS Soedono hentikan sementara layanan rujukan bedah umum dan kebidanan

RSUD dr. Soedono Madiun, Jawa Timur, menghentikan sementara layanan rujukan pasien bedah umum dan kebidanan guna mengantisipasi penularan ...

Pemkot Madiun catat rekor 71 pasien sembuh dari COVID-19

Pemerintah Kota Madiun, Jawa Timur, mencatat rekor 71 kasus sembuh dalam dua hari terakhir sehingga pasien sembuh dari COVID-19 di wilayah setempat ...

Polres Madiun Kota awasi penyebaran hoaks vaksin COVID-19 di medsos

Satuan Reskrim Polres Madiun Kota di Jawa Timur mengawasi kemungkinan kejahatan penyebaran berita bohong (hoaks) dan ujaran kebencian utamanya ...

Jumlah kasus COVID-19 di Kota Madiun melewati angka 500

Pemerintah Kota Madiun, Jawa Timur mencatat jumlah kasus terkonfirmasi positif COVID-19 di daerah ini sudah melewati angka 500, tepatnya 507 kasus, ...

Pemkot Madiun akan terapkan WFH bergiliran

ANTARA - Guna menghambat laju penyebaran COVID-19 di Madiun, pemerintah kota setempat memberlakukan WFH bergiliran terhadap karyawan yang bekerja di ...

10 nakes terpapar COVID-19, IGD RSUD Caruban Madiun ditutup

ANTARA - RSUD Caruban Madiun, menutup pelayanan instalasi gawat darurat (IGD), setelah 10 orang tenaga medisnya dinyatakan positif COVID-19. ...

Kasus COVID-19 di Kabupaten Madiun capai 383 orang

Pemerintah Kabupaten Madiun, Jawa Timur mencatat jumlah kasus terkonfirmasi positif COVID-19 di wilayahnya mencapai 383 orang setelah kembali ...