Tag: corona di indonesia

Cegah penularan virus corona, Dubes Denmark biasakan tak jabat tangan

Duta Besar Denmark untuk Indonesia Rasmus Abildgaard Kristensen membiasakan diri tidak berjabat tangan dengan orang lain sejak satu minggu terakhir ...

Bupati Purwakarta imbau masyarakat tidak panik terhadap corona

Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika mengimbau agar masyarakat tidak panik terkait dengan kabar masuknya virus corona ke Indonesia. "Waspada ...

Razia antisipasi penimbunan masker

Personel Polisi Satuan Reserse Kriminal menyerahkan surat perintah pemeriksaan kepada petugas apotek di Lhokseumawe, Aceh, Rabu (4/3/2020). ...

Dinkes Tangerang simulasi penanganan virus corona libatkan 32 RS

Merespon ditemukannya kasus virus corona di Indonesia, Dinas Kesehatan Kota Tangerang terus melakukan berbagai upaya penanganan dan pencegahan di ...

Gubernur Jateng melobi perusahaan masker agar tingkatkan produksi

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengaku sedang melobi pihak perusahaan masker kesehatan untuk meningkatkan jumlah produksinya guna mengantisipasi ...

Polisi ingatkan jangan ambil keuntungan dari virus Corona

Kepala Polres Kotawaringin Timur, AKBP Mohammad Rommel, mengingatkan semua pihak untuk tidak mengambil keuntungan pribadi di tengah ...

Kondisi pasien suspcet COVID-19 di RSUD Tulungagung membaik

Kondisi DS (41) pasien  asal Kecamatan Rejotangan, Tulungagung yang dinyatakan suspect atau terduga COVID-19 di RSUD dr. Iskak, Tulungagung, ...

Seskab pastikan anggaran pemerintah tangani virus corona mencukupi

Sekretaris Kabinet Pramono Anung memastikan anggaran pemerintah untuk proses pencegahan dan penanganan virus corona atau Covid-19 di Indonesia ...

Risiko debitur turun, Pefindo optimistis kredit tumbuh 10 persen

PT Pefindo Biro Kredit (PBK) optimistis penyaluran kredit secara nasional masih bisa tumbuh hingga 10 persen pada tahun ini meski dibayangi sejumlah ...

Rumah sakit sebut tak langsung beri tahu pasien terjangkit corona

Direktur Utama Rumah Sakit Penyakit Infeksi Sulianti Saroso, Mohammad Syahril, menyebut pihaknya tak langsung memberikan informasi kepada dua pasien ...

Wajib cuci tangan jadi langkah SMPN 156 tangkal Corona

Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 156 mewajibkan para siswanya untuk rajin mencuci tangan sebagai langkah pencegahan virus Corona (covid - 19) ...

Bertanding di Indonesia, kapten Kenya tidak cemaskan virus corona

Kapten tim Piala Davis Kenya Rosemary Owino tidak mencemaskan virus corona di Indonesia, menjelang pertandingan playoff Grup 2 Dunia melawan tuan ...

Uskup Semarang usulkan penyesuaian tata cara ibadah terkait COVID-19

Uskup Agung Semarang Monsinyur Robertus Rubiyatmoko mengusulkan kepada umat Katolik di wilayah kegembalaannya di sebagian Jawa Tengah dan Daerah ...

IIMS 2020 pastikan berjalan sesuai jadwal

Indonesia International Motor Show (IIMS) 2020 dipastikan akan berjalan sesuai jadwal yang sudah ditentukan di tengah kabar terkonfimasi dua ...

Harga masker di Sorong melambung tinggi

Harga satu pak masker penyaring udara penutup mulut dan hidung di Kota Sorong, Provinsi Papua Barat, naik hingga mencapai Rp250.000 pasca pemerintah ...