Tanggap banjir Tangerang utamakan evakuasi warga di pemukiman
Wali Kota Tangerang, Banten, Arief R Wismansyah menyatakan Tim tanggap banjir mengutamakan evakuasi warga di pemukiman yang diterjang ...
Wali Kota Tangerang, Banten, Arief R Wismansyah menyatakan Tim tanggap banjir mengutamakan evakuasi warga di pemukiman yang diterjang ...
Bencana banjir pada Senin merendam ribuan rumah di Karawang dan Kota Tangerang, Jawa Barat seiring dengan meningkatnya curah hujan. "Di ...
Tagana Kota Tangerang, Banten, menyebutkan ada 24 titik wilayah yang rawan terjadinya banjir dan luapan air dari sungai maupun kiriman dari daerah ...
Jembatan angke di depan perumahan Ciledug Indah, Kota Tangerang, yang dibangun oleh Provinsi Banten sudah mulai dibuka dan dilintasi kendaraan dalam ...
Jembatan Angke di depan Perumahan Ciledug Indah Kota Tangerang, Banten sudah selesai dibangun dan segera bisa dilintasi kendaraan. Kepala ...
Pemerintah Kota Tangerang, membuat tanggul sementara untuk mengantisipasi banjir yang lebih tinggi lagi di wilayah Kecamatan PeriukKepala Bidang ...
Pemerintah Provinsi Banten diminta segera menyelesaikan pembangunan jembatan Ciledug Indah 1, Kota Tangerang. Wali Kota Tangerang, Arief R ...
Lima kecamatan di Kota Tangerang, Banten, hingga hari ini masih terendam banjir. Adapun lokasi banjir tersebut diantaranya Kecamatan Priuk di ...
Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah yang sedang melaksanakan ibadah Umroh di Mekkah, melakukan telekonferensi dengan pejabat di lingkup Pemkot ...
Sekitar 400 rumah di perumahan Total Persada, Kota Tangerang, Senin, terendam banjir akibat luapan Kali Sabi yang melintas di wilayah Tangerang. ...
Empat wilayah di Kota Tangerang, Banten, terendam banjir akibat luapan kali Angke. Kepala Dinas Pekerjaan Umum Kota Tangerang, Nana Trisyana di ...
Sepanjang jalan kebayoran Lama hingga Jalan Ciledug Raya macet total pasca-diguyur hujan deras yang mengguyur Jakarta dan sekitarnya sejak pukul ...
Sejumlah lokasi di Kecamatan Ciledug, Tangerang Selatan, Banten, dan beberapa kecamatan sekitarnya terendam banjir akibat meluapnya Kali Angke dan ...
Taruna Siaga Bencana (Tagana) menyebutkan, 2.400 kepala keluarga (KK) di Kota Tangerang, masih terkenda dampak banjir. "Data terakhir pukul ...
Hujan deras yang mengguyur Provinsi Banten sejak Sabtu (22/2) sore menyebabkan sebagian wilayahnya kebanjiran. Menurut Kepala Pusat Data ...