Tag: capres

Trump resmi terima pencalonan dirinya sebagai capres Partai Republik

Mantan Presiden Amerika Serikat Donald Trump secara resmi menerima pencalonan dirinya sebagai calon presiden dari Partai Republik, untuk pemilu AS ...

Eugene Schmidt: Pendekatan JD Vance bisa bantu akhiri konflik Ukraina

Senator Ohio JD Vance, calon wakil presiden pendamping capres Amerika Serikat Donald Trump, memiliki perspektif "jernih" tentang ...

Percobaan pembunuhan Trump soroti sejarah kekerasan politik AS

Percobaan pembunuhan mantan presiden AS Donald Trump dalam kampanye di Pennsylvania, pada Sabtu (13/7), telah menjerumuskan AS ke dalam "babak ...

Trump sebut telepon Biden pasca upaya pembunuhan hal yang sangat baik

Kandidat presiden Amerika Serikat Donald Trump menggambarkan panggilan telepon yang diterimanya dari Presiden Joe Biden pasca upaya pembunuhan ...

FBI temukan perangkat mencurigakan kedua di rumah penembak Trump

Biro Penyelidikan Federal Amerika Serikat (FBI) telah menemukan perangkat mencurigakan kedua di rumah Thomas Matthew Crooks yang merupakan tersangka ...

Pesawat udara nirawak AS terbang di dekat pesawat Rusia di Suriah

Pesawat terbang nirawak Amerika Serikat (AS) MQ-9 Reaper dari koalisi internasional yang dipimpin AS terbang sangat dekat dengan pesawat Su-35 Rusia ...

Rusia: Upaya pembunuhan presiden dan capres adalah tradisi politik AS

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Rusia Maria Zakharova menyebut upaya pembunuhan presiden dan calon presiden telah menjadi tradisi dalam kehidupan ...

Mahasiswa gugat penetapan syarat usia calon kepala daerah ke MK

Mahasiswa Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta A. Fahrur Rozi dan mahasiswa Podomoro University Anthony Lee menggugat ketentuan ...

Muhammadiyah Banyumas luncurkan Gerakan Sedekah Sampah

Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah meluncurkan Gerakan Sedekah Sampah sebagai upaya untuk meningkatkan kesadaran dan ...

Peneliti TI: Program antikorupsi masih lemah di perusahaan tambang

Transparency International (TI) Indonesia menyatakan bahwa aspek program antikorupsi hingga sosial dan hak asasi manusia (HAM) pada perusahaan ...

Sinyal cengkeraman sayap kanan menguat di Eropa

Prancis tengah melompat ke dalam ketidakpastian. Demikian inti komentar dari salah satu pengamat politik Prancis, Nicolas Baverez, seperti dikutip ...

Pemilihan Presiden Iran berlanjut ke putaran kedua

Pemilihan presiden Iran 2024 berlanjut ke putaran kedua usai tidak ada satupun dari empat calon presiden berhasil mendapat suara mayoritas, demikian ...

New York Times: Biden harusnya tangguhkan kampanye Pilpres AS 2024

Surat kabar New York Times dalam tajuk pendapatnya menulis bahwa Presiden Amerika Serikat Joe Biden seharusnya ...

APTI Temanggung minta pemerintah lindungi tembakau

Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (APTI) Kabupaten Temanggung minta kepada pemerintah untuk melindungi tembakau sebagai komoditas ...

Elon Musk soroti penampilan buruk Biden dalam debat Pilpres AS

Miliarder Elon Musk mengemukakan bahwa masuk akal bila ada pihak yang bertanya siapa yang sebenarnya memimpin Amerika Serikat setelah penampilan ...