Tag: busway

Bundaran HI tetap jadi pusat perhatian

Bundaran Hotel Indonesia menjadi tempat alternatif bagi ratusan ribu warga peraya malam pergantian tahun meskipun Pemprov DKI Jakarta memusatkan ...

Polrestro Jakpus usut penyebab kematian dua karyawan Transjakarta

Petugas Polres Metro Jakarta Pusat (Polrestro Jakpus) mengusut penyebab kematian dua karyawan PT Transjakarta Niko Adeli (23) dan Siti Nurhayati ...

Pengendara motor tewas tertabrak TransJakarta

Seorang pengendara motor bernama Eko Haryanto tewas tertabrak bus TransJakarta di jalan layang Pesing, Jakarta Barat, Jumat sore, kata Kepala Sub ...

Pengamat: Aksi mogok Metromini tidak berpengaruh

Aksi mogok Metromini karena protes penangkapan bus tak laik jalan tidak berpengaruh pada transportasi di Jakarta, kata pengamat transportasi Djoko ...

Kemenpar luncurkan branding "Pesona Lombok Sumbawa"

Kementerian Pariwisata (Kemenpar) meluncurkan branding potensi wisata Nusa Tenggara Barat (NTB) dengan branding "Pesona Lombok Sumbawa" sebagai ...

Ini hambatan perluasan Transjakarta ke Bekasi

Kepala Dinas Perhubungan Kota Bekasi Yayan Yuliana menilai wacana perluasan jalur transportasi armada Transjakarta ke Kota Bekasi terganjal kondisi ...

Transjakarta akan tindak tegas sopir lalai

Direksi Transjakarta akan menindak tegas sopir yang diduga lalai sehingga terjadia kecelakaan di perlintasan Kereta Api Kedoya, Jakarta Barat, sore ...

Tiga luka akibat kecelakaan Transjakarta-KRL

Kecelakaan terjadi antara bus Transjakarta dengan Kereta Rel Listrik (KRL) Commuter Line di perlintasan kereta api Kedoya, Jakarta Barat, membuat ...

Radiator bus Transjakarta pecah, satu penumpang terluka

Radiator satu bus Transjakarta jurusan Pinang Ranti-Grogol pecah saat mendekati halte Tegal Parang, Jakarta Selatan, menyebabkan satu penumpang ...

Transjakarta uji coba bus gandeng di Koridor 6

PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) hari ini menguji coba pengoperasian bus gandeng di Koridor 6 rute Dukuh Atas-Ragunan. "Sementara, ada ...

Kejaksaan banding atas putusan Udar Pristono

Kejaksaan menyatakan akan banding atas putusan Pengadilan Tipikor yang memvonis mantan Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Udar Pristono dengan 5 ...

Udar Pristono divonis lima tahun penjara

Mantan Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Udar Pristono, divonis lima tahun penjara ditambah denda sejumlah Rp250 juta subsider 5 bulan kurungan ...

Jakarta tak hanya butuh MRT dan LRT

Pejabat Dinas Perhubungan dan Transportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta mengemukakan ibu kota memerlukan banyak moda transportasi publik untuk ...

Busway Transjakarta meledak di pool Rawabuaya

Armada bus Transjakarta meledak di Pool Busway Terminal Rawabuaya Duri Kosambi Cengkareng Jakarta Barat pada Selasa sore. "Beberapa kali ...

Pemprov DKI berencana operasikan Transjakarta 24 jam

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berencana untuk mengoperasikan sarana transportasi masal bus Transjakarta selama 24 jam di wilayah Ibu ...