Tag: bundaran hotel indonesia

Dishub siapkan QR Code di Bundaran HI saat HBKB

Dinas Perhubungan DKI Jakarta menyiapkan pemindaian QR Code PeduliLindungi di Bundaran Hotel Indonesia (HI) saat hari pertama pelaksanaan Hari Bebas ...

Ini pengalihan rute pada enam lokasi "Car Free Day" di Jakarta

Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya telah menyiapkan skema pengalihan arus lalu lintas pada enam lokasi saat Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) ...

H+2, MRT catatkan kenaikan penumpang hingga 60.967 orang

Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT MRT Jakarta mencatatkan jumlah penumpang mengalami kenaikan hingga mencapai angka 60.967 orang pada H+2 Lebaran ...

Rifat Sungkar apresiasi larangan konvoi di malam takbiran

Ketua Komisi Bidang Mobilitas dan Komunitas IMI Pusat, Rifat Sungkar apresiasi adanya larangan untuk konvoi oleh kepolisian pada malam takbiran ...

Rifat Sungkar bagikan 500 paket makan dan minum kepada aparat

Ketua Komisi Bidang Mobilitas dan Komunitas Ikatan Motor Indonesia (IMI) Pusat, Rifat Sungkar membagikan 500 paket makan dan minum kepada aparat yang ...

Dekorasi bernuansa Idul Fitri di Bundaran HI tarik perhatian warga

Sejumlah warga DKI Jakarta antusias berswafoto (selfie) bernuansa dekorasi terkait perayaan lebaran yang berbentuk ketupat, masjid, dan bedug di ...

Kapolsek Menteng imbau warga takbiran di masjid terdekat

Kapolsek Menteng Ajun Komisaris Besar Polisi Gunarto mengimbau agar masyarakat merayakan malam takbiran untuk menyambut Hari Raya Idul Fitri 1443 ...

Massa buruh mulai datangi gedung KPU

Massa yang tergabung dalam kelompok buruh mulai mendatangi gedung Komisi Pemilihan Umum (KPU) di Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, untuk menggelar ...

Peringatan "May Day" di KPU dinilai bukti buruh sadar politik

Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal menyampaikan peringatan Hari Buruh Internasional (May Day) oleh sejumlah serikat ...

Partai Buruh usul Marsinah diberi gelar pahlawan nasional

Komite Eksekutif (Exco) Partai Buruh mengusulkan kepada Pemerintah agar menganugerahkan gelar pahlawan nasional kepada Marsinah. Marsinah ...

Revitalisasi halte TransJakarta

Pekerja menyelesaikan proyek revitalisasi Halte TransJakarta Bundaran Hotel Indonesia di Jakarta, Senin (18/4/2022). PT TransJakarta menutup ...

Dukungan "Earth Hour" DKI Jakarta hemat ekonomi dan kurangi gas karbon

Aksi pemadaman lampu yang dilaksanakan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dalam rangka mendukung "Earth Hour" pada Sabtu (26/3) memengaruhi ...

Jakarta sepekan, parade MotoGP hingga tanah-air untuk IKN Nusantara

Beragam peristiwa seputar DKI Jakarta diberitakan Kantor Berita ANTARA selama sepekan terakhir, tapi yang paling menarik perhatian publik di ...

Ketua Komisi X DPR: Indonesia pasar luar biasa bagi penggemar MotoGP

Ketua Komisi X DPR Saiful Huda menilai Indonesia merupakan pasar luar biasa bagi penggemar ajang balap motor dunia Pertamina Grand Prix of ...

Pengemudi Ojol turut ramaikan parade MotorGP dekat Istana Merdeka

Pengemudi ojek online (Ojol) turut bergabung dalam iringan ratusan motor besar yang meramaikan rombongan parade pembalap MotoGP di Jalan Medan ...