Tag: bulan

Perekonomian China berada di jalur yang tepat untuk capai target 2024

Kinerja ekonomi China yang kuat di berbagai sektor pada bulan pertama kuartal keempat (Q4) 2024 membuat beberapa analis di Barat terlalu dini untuk ...

17.624 porsi makanan per hari disiapkan bagi pengungsi erupsi Lewotobi

Sedikitnya 17.624 porsi makanan per hari disiapkan oleh Kementerian Sosial untuk para penyintas letusan Gunung Lewotobi Laki-laki di Flores ...

Kementan bentuk Brigade Pangan untuk motivasi generasi muda bertani

Kementerian Pertanian (Kementan) RI membentuk “Brigade Pangan” sebagai upaya memotivasi generasi muda terlibat pada sektor pertanian ...

Baznas ungkap total bantuan untuk Palestina capai Rp318,9 miliar

Wakil Ketua Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI Mokhamad Mahdum mengungkapkan total bantuan kemanusiaan yang dihimpun Baznas untuk Palestina hingga ...

Petani gunakan sistem pompa air tenaga surya hemat Rp800 ribu

Kelompok mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Pattimura (Unpatti) Ambon selaku pembuat prototipe sistem pompa air tenaga surya mengatakan, petani ...

1000 Guru dan CIMB bantu makan gratis anak sekolah di pedalaman NTT

Komunitas 1000 Guru bekerja sama dengan PT CIMB Niaga memberikan Makanan Bergizi Gratis bagi anak-anak di SD Negeri Nait di Kecamatan Kupang ...

Indonesia menghadiri Sidang Dewan IMO ke-133 di London

Indonesia sebagai salah satu anggota Dewan Organisasi Maritim Internasional (IMO), menghadiri Sidang Dewan IMO ke-133 yang diselenggarakan di Markas ...

Menhut serahkan SK perhutanan sosial untuk 12 Kelompok tani di Sorong

Menteri Kehutanan (Menhut) RI Raja Juli Antoni menyerahkan SK perhutanan sosial kepada 12 kelompok tani di Kota Sorong, Papua Barat Daya sebagai ...

Jakpus siapkan sekolah dan area publik untuk mitigasi TPS akibat hujan

Pemerintah Kota Jakarta Pusat (Jakpus) menyiapkan halaman sekolah dan area publik sebagai mitigasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) apabila ...

Menhut siap pererat kolaborasi cegah penyelundupan satwa dilindungi

Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni mengatakan akan mempererat kerja sama dengan pemangku kepentingan termasuk penegak hukum untuk mencegah ...

Alarice bertekad tampil sebaik mungkin pada Kejuaraan Dunia Senam 2025

Pesenam muda asal DKI Jakarta Alarice Mallica Vilobianne bertekad memberikan penampilan terbaik saat mengikuti Kejuaraan Dunia Senam di Indonesia ...

BNPT serahkan sertifikat keamanan kepada GWK

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menyerahkan sertifikat keamanan kepada sejumlah objek vital dan fasilitas publik di tanah air salah ...

Menag sebut Indonesia adalah negara paling dermawan di dunia

Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar menyebutkan bahwa Indonesia merupakan negara yang dikenal di kancah global sebagai negara yang paling dermawan ...

Pengamat nilai hapus tagih UMKM perlu aturan turunan

Pengamat perbankan & praktisi sistem pembayaran Arianto Muditomo berpendapat kebijakan penghapusan piutang macet UMKM membutuhkan aturan turunan ...

Rumah sakit pengampu diabetes diharapkan tingkatkan perawatan pasien 

Ketua Umum Pengurus Pusat Perkumpulan Endokrinologi Indonesia (PP Perkeni) Prof. Dr. dr. Em Yunir Sp.PD, K-EMD mendukung Kementerian Kesehatan dalam ...