Tag: bulan suci ramadhan

Warga Yaman memulai Ramadhan di tengah melonjaknya harga pangan global

Warga Yaman dapat sedikit bernapas lega di saat gencatan senjata selama dua bulan yang ditengahi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) antara pihak-pihak ...

KKP pastikan ketersediaan ikan aman selama Ramadhan hingga Lebaran

Kementerian Kelautan dan Perikanan memastikan ketersediaan ikan aman untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama bulan suci Ramadhan hingga Hari Raya ...

Bupati Lebak: Hormati orang berpuasa

Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya meminta masyarakat di daerah ini agar menghormati dan menghargai orang yang sedang menjalankan ibadah puasa ...

Gubernur Kalteng: Ramadhan momentum tingkatkan kebersamaan

Gubernur Kalimantan Tengah Sugianto Sabran mengatakan, bulan suci Ramadhan 1443 Hijriah menjadi momentum untuk meningkatkan ...

Ngabuburit dengan berwisata religi di masjid ikonik Jabar

Umat Muslim Indonesia masih menjalankan ibadah puasa di Bulan Suci Ramadhan 1443 Hijriah dalam suasana pandemi COVID-19. Namun warga masih bisa ...

Anggota DPRD Kota Medan ajak warga patuhi prokes saat ibadah Ramadhan

Anggora DPRD Kota Medan Dedy Aksyari Nasution mengajak warga  untuk tetap mematuhi protokol kesehatan (prokes) saat melaksanakan ibadah di bulan ...

Polres Nias percepat vaksinasi Balai Desa Lolofitu

Kepolisian Resor (Polres) Nias kembali menggelar percepatan program vaksinasi di Balai Desa Lolofitu Kecamatan Lolofitumoi Kabupaten Nias Barat, ...

Bohemian Armani Silk jadi tren mukena 2022

ANTARA - Bulan suci Ramadhan telah tiba. Saatnya umat Muslim meningkatkan keimanan dan ketakwaannya kepada Sang Pencipta, seperti melaksanakan ibadah ...

Polres Asahan tindak aksi balapan liar selama Ramadhan

Polres Asahan, Sumatera Utara menerjunkan personel untuk melakukan penindakan terhadap pelaku aksi balapan liar di sepanjang Jalan Pabrik ...

Berbuka puasa di Masjid Istiqlal

Sejumlah umat Islam bersiap menyantap sajian berbuka puasa di kompleks Masjid Istiqlal, Jakarta, Minggu (3/4/2022). Kegiatan buka puasa bersama yang ...

Di Kendari ada layanan tukar Al-Qur'an rusak, gratis

ANTARA - Bertajuk Ramadhan Mubaraq, Komunitas Wakaf Al-Qur’an Kendari menggelar aksi tukar mushaf Al-Qur’an untuk seluruh kalangan ...

Clarence Seedorf sambut bulan ramadan pertama sebagai mualaf

Mantan pemain AC Milan Clarence Seedorf menyambut bulan suci Ramadhan pertamanya setelah ia resmi memeluk agama Islam setelah menjadi mualaf pada ...

Dedi Mulyadi mengajak pejabat puasa dari ketergantungan barang impor

Anggota DPR RI Dedi Mulyadi mengajak para pejabat pemerintah untuk puasa dari segala bentuk kebijakan tentang ketergantungan barang impor pada ...

Kanwil Kemenag Sulteng: Tunaikan ibadah Ramadhan dengan prokes ketat

Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) Sulawesi Tengah (Sulteng) mengimbau umat Islam melaksanakan ibadah selama bulan suci Ramadhan ...

Pemkab Aceh Barat larang pedagang jualan di siang hari saat Ramadhan

Pemerintah Kabupaten Aceh Barat bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkompimda) melarang setiap pedagang di daerah tersebut berjualan sejak ...