Tag: budaya asing

Anggota DPR sosialisasikan empat pilar kepada pelajar Karimun

Anggota DPR daerah pemilihan Kepulauan Riau, Dwi Ria Latifa menyosialisasikan empat pilar berbangsa dan bernegara kepada para pelajar SMP dan SMA ...

Presiden: pendidikan budi pekerti jadi PR besar

Presiden Joko Widodo mengakui bahwa pendidikan budi pekerti masih menjadi "pekerjaan rumah" (PR) yang besar di Tanah Air, apalagi dengan adanya ...

Sekolah di Beijing apresiasi seni angklung

Sekolah menengah atas di Beijing, China, memberikan apresiasi tersendiri pada angklung dengan memberikan kesempatan kepada para pelajar asal ...

Mendikbud: Masyarakat Harus Pintar Menyaring Budaya Asing

Arus informasi global akan secara otomatis memungkinkan budaya asing masuk ke Indonesia. Untuk itu, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Muhadjir ...

Pemkot Pekalongan gelar pameran seni rupa

Pemerintah Kota Pekalongan, Jawa Tengah, bekerja sama dengan Dewan Kesenian menggelar pameran seni yang dilaksanakan di gedung GOR Jetayu dan Taman ...

Kalangan MPR ingatkan prioritas pembangunan untuk daerah perbatasan

Wakil Ketua MPR Mahyudin menuturkan wilayah perbatasan merupakan daerah yang perlu mendapat perhatian lebih. "Karena di perbatasan ada banyak ...

Ketua MPR : penting hidupkan kembali jalan kebudayaan

Ketua MPR RI Zulkifli Hasan memandang penting bagi bangsa Indonesia untuk menghidupkan kembali jalan kebudayaan, yakni bangga dan mencintai ...

NTB perkuat branding wisata halal

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat memperkuat branding pariwisata halal guna meningkatkan kunjungan wisatawan sekaligus mendorong pengembangan ...

MPR nyatakan negara wajib lindungi budaya daerah

Ketua MPR Zulkifli Hasan mengatakan negara melalui Pemerintah pusat maupun daerah wajib memerhatikan budaya-budaya daerah di Indonesia yang ...

MPR : empat pilar dapat bentengi intervensi asing

Wakil Ketua MPR RI Oesman Sapta Odang menegaskan Sosialisasi Empat Pilar MPR untuk meningkatkan nasionalisme bangsa Indonesia guna membentengi diri ...

Badung dorong keberadaan PAUD bernuansa Hindu

Pemerintah Kabupaten Badung, Bali, terus mendorong keberadaan Pendidikan Anak Usia Dini bernuansa Hindu guna memperkenalkan kepada anak sejak dini ...

Presiden minta perguruan tinggi melakukan inovasi

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menilai kurikulum pendidikan tinggi di Indonesia masih monoton dan tidak mengikuti perkembangan jaman sehingga harus ...

PPP: jangan tanggalkan identitas budaya lokal

Ketua Umum PPP Romahurmuziy meminta generasi muda bangsa tidak menanggalkan identitas budaya lokal ditengah pesatnya tren dan budaya asing yang ...

Magnis: terorisme puncak ancaman kehidupan bangsa

Tokoh kebangsaan Franz Magnis Suseno mengatakan terorisme sekarang ini telah menjadi puncak dari segala ancaman keamanan dalam kehidupan bangsa ...

Didik Nini Thowok bantu Bupati Kulon Progo kembangkan budaya

Seniman Didik Nini Thowok akan membantu Pemerintah Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengembangkan seni budaya di wilayah itu dalam ...