Tag: bpbd jatim

BPBD survei geologi, seismik, udara antisipasi longsor susulan Nganjuk

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Timur melakukan survei geologi, seismik dan udara untuk mengantisipasi tanah longsor susulan yang ...

Gubernur Jatim tinjau lokasi bencana longsor di Nganjuk

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meninjau lokasi bencana tanah longsor di Desa Ngetos, Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur, guna memastikan ...

12 korban tanah longsor di Nganjuk ditemukan, 10 meninggal

Sebanyak 12 korban tanah longsor di Desa Ngetos, Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur, berhasil ditemukan oleh petugas dan 10 orang di antaranya meninggal ...

Bantu penanganan longsor Nganjuk, BPBD Jatim kirim tim tambahan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Timur mengirim tim tambahan untuk membantu penanganan bencana tanah longsor di Desa Ngetos, Kabupaten ...

Tim lanjutkan cari korban hilang akibat tanah longsor di Nganjuk

Tim gabungan dari berbagai unsur melanjutkan pencarian terhadap korban hilang akibat tanah longsor di Kabupaten Nganjuk yang tercatat sampai saat ini ...

Korban banjir bandang Pasuruan-Jatim dimakamkan satu liang

Dua orang korban banjir bandang yang ada di Dusun Genuk Watu, Desa Kepulungan, Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur dimakamkan dalam satu ...

Warga Pasuruan bersihkan rumah dari material lumpur banjir bandang

Sejumlah warga Dusun Genuk Watu, Desa Kepulungan, Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan, Jatim membersihkan rumah mereka akibat terjangan banjir yang ...

Dua warga ditemukan tewas terseret banjir Pasuruan

Dua orang warga masing-masing Sri Susminanti dan Nanda Sekar Arum warga Dusun Genuk Watu, Desa Kepulungan, Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan, ...

Bahu membahu tangani banjir di Jember tanpa dukungan APBD

Kabupaten Jember, Jawa Timur diterjang bencana angin puting beliung, banjir bandang, banjir genangan, dan tanah longsor di delapan kecamatan yang ...

BPBD Jatim salurkan bantuan makanan ke korban banjir Jember

ANTARA - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Jawa Timur, Jumat (15/01) terjun ke lokasi banjir yang merendam ribuan rumah warga di Kabupaten ...

Gubernur kirim bantuan penanganan warga terdampak erupsi Semeru

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengirim bantuan tenaga, peralatan, dan logistik untuk penanganan warga terdampak meningkatnya aktivitas ...

Lima desa di Pasuruan terendam banjir

Sebanyak lima desa di dua kecamatan di Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur menjadi wilayah terendam banjir dengan ketinggian sekitar 90 centimeter selama ...

BPBD Jatim kirim perahu karet bantu evakuasi banjir Kab Pasuruan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Timur mengirim tim reaksi cepat beserta perahu karet untuk membantu proses evakuasi dampak ...

BPBD Jatim gandeng ITS cari sumber air di 10 daerah atasi kekeringan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Timur menggandeng Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya untukbmencari sumber air ...

Antisipasi tsunami, MPR minta pemda di selatan Jawa giatkan mitigasi

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) meminta semua pemerintah daerah di jalur pantai selatan Pulau Jawa terus meningkatkan kewaspadaan untuk ...