Tag: board

PT PAL mengapresiasi keberhasilan KRI Panah-626 jalani latihan VBSS

PT PAL Indonesia mengapresiasi keberhasilan Kapal Cepat Rudal 60 meter KRI Panah-626 dalam latihan Visit Board Search and Seizure (VBSS) dengan Tim ...

Harga emas naik seiring pelemahan dolar AS

Harga emas berjangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange naik pada Selasa (Rabu pagi WIB) karena data pelemahan dolar Amerika Serikat ...

Untung transaksi di luar negeri dengan Kartu Kredit BRI World Access

Mengajak anak-anak berlibur ke luar negeri bisa menjadi momen yang tak terlupakan bagi keluarga. Persiapan yang matang menjadi kunci penting untuk ...

Traveloka bidik pasar Hong Kong

Platform layanan perjalanan daring Traveloka berkolaborasi dengan Hong Kong Tourism Board (HKTB) untuk membidik pasar wisata Hong Kong dalam ...

Nilai ekspor Riau 1,51 miliar dolar AS di Januari 2024 

Badan Pusat Statistik (BPS) Riau mencatat nilai ekspor Riau berdasarkan harga Free On Board (FOB) pada Januari 2024 sebesar 1,51 miliar dolar Amerika ...

Ekonom: Kesiapan digital UMKM Indonesia berada di level pembelajar

Ekonom Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mengatakan kesiapan digital para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Indonesia masih ...

Orderfaz dalam January Board Meeting 2024: Membangun Kolaborasi Menuju Transformasi Industri Fashion

Pada ajang penting January Board Meeting 2024 yang diadakan oleh Indonesian Fashion Chamber, Orderfaz tampil sebagai salah satu mitra ...

Justin harap presiden terpilih dukung perkembangan sepak bola terkini

Pengamat sepak bola Indonesia Justinus Lhaksana berharap presiden Indonesia yang terpilih pada Pemilu 2024 dapat mendukung penuh ...

Menparekraf: Poltekpar bentuk tim untuk kembangkan kurikulum

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan politeknik pariwisata membentuk Tim Advisory Board Poltekpar ...

Menikmati wisata susur Sungai Klias Wetland Sabah

Sebuah bus bertuliskan “Bus Persiaran” mendatangi sekelompok wisatawan asal Indonesia yang berwisata di Sabah, ...

Menkes sampaikan pengalaman RI deteksi TBC di Forum STP Brasil

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin berbagi pengalaman Indonesia dalam upaya mendeteksi dini kasus tuberkulosis (TBC) saat hadir di agenda ...

Kemarin, perayaan Tahun Naga Kayu hingga penyediaan vaksin TBC terbaru

Beberapa peristiwa humaniora terjadi di Tanah Air sepanjang Sabtu (10/2). Di antaranya, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak masyarakat untuk ...

BUMN, koperasi, dan salah kaprah perubahan

Isu mengubah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) menjadi koperasi tiba-tiba menyeruak. Seperti jamur di musim hujan, ramai diberitakan. Tak kurang dari ...

Indonesia dorong penyediaan vaksin TBC terbaru dipercepat

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mendorong upaya percepatan penyediaan vaksin Tuberkulosis (TBC) terbaru melalui Stop TB Partnership (STP) ...

Wisatawan Indonesia kagumi jembatan kaca di Kinabalu

Wisatawan asal Indonesia mengagumi keindahan pemandangan di kawasan Tamparuli, Kota Kinabalu, Malaysia yang dinikmati dari jembatan kaca Bungalio ...