Tag: berita reuters

Mauritania ikut putuskan hubungan diplomatik dengan Qatar

Mauritania, negara di Afrika Barat anggota Liga Arab, juga ikut memutuskan hubungan diplomatik dengan Qatar pada Selasa karena menuduh Qatar ...

Strategi ikan pemberani nikmati jamuan berbahaya dari karang

Ciuman ikan karang penuh warna yang disebut "tubelip wrasse" sama sekali bukan bagian dari roman, adegan penuh lendir dan hisapan itu merupakan ...

Korsel akan pulangkan empat warga Korut "jika mereka menghendaki"

Korea Selatan memeriksa empat warga Korea Utara yang diselamatkan dari pesisir timur, dan akan mengembalikan mereka ke negaranya bila mereka ...

Etihad tangguhkan penerbangan dari dan ke Qatar mulai Selasa

Maskapai penerbangan milik pemerintah Uni Emirat Arab, Etihad Airways, pada Senin menyatakan mereka akan menangguhkan semua penerbangan dari dan ...

Ariana Grande besuk penggemar di rumah sakit

Penyanyi pop Amerika Serikat Ariana Grande membuat kejutan dengan membesuk penggemarnya yang terluka dalam ledakan usai konsernya di Manchester ...

Korban bom besar di Kabul jadi 80 orang

Sebuah bom dengan daya besar meledak pada jam sibuk di pagi hari di pusat ibu kota Afghanistan, Rabu, menewaskan serta melukai ratusan orang, dengan ...

Ledakan bom mobil kuat guncang Kabul

Ledakan bom mobil kuat mengguncang daerah diplomatik di bagian tengah Ibu Kota Afghanistan, Kabul, Rabu pagi, menimbulkan korban dan kerusakan ...

Peneliti ungkap rahasia genetik orang Mesir kuno

DNA dari mumi-mumi yang ditemukan di sebuah situs yang pernah dikenal dengan pemujaan pada dewa alam baka Mesir mengungkap pengetahuan menarik ...

Burger King bikin marah Kerajaan Belgia

Burger King bermasalah dengan Kerajaan Belgia gara-gara iklan promosi yang meminta warga Belgia mengikuti pemungutan suara daring untuk "memahkotai" ...

Tiger Woods ditangkap polisi

Bekas pegolf nomor satu dunia Tiger Woods ditangkap polisi di South Florida pada Senin pagi dengan tuduhan mengemudi di bawah pengaruh alkohol atau ...

Peluncuran rudal Korut dipandang sebagai tekanan untuk Korsel

Serangkaian peluncuran rudal Korea Utara baru-baru ini dipandang sebagai upaya menekan Korea Selatan untuk mengubah kebijakan, kata seorang juru ...

Korea Utara tembakkan rudal Scud, Jepang protes

Korea Utara menembakkan apa yang terlihat sebagai rudal balistik berjangkauan pendek yang mendarat di laut pantai timurnya pada Senin menurut ...

India laporkan beberapa kasus infeksi Zika

India telah melaporkan beberapa kasus infeksi virus Zika menurut Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO), menambahkan bahwa upaya ...

Sri Lanka minta bantuan internasional atasi dampak banjir

Jumlah korban tewas yang diketahui akibat banjir dan tanah longsor di Sri Lanka bertambah menjadi 122 orang menurut kata beberapa pejabat pada ...

Pasukan Irak berusaha rebut kantung terakhir ISIS di Mosul

Pasukan Irak pada Sabtu melancarkan operasi untuk merebut kembali kantung terakhir yang dikuasai ISIS di Mosul menurut pernyataan militer.Kejatuhan ...