Tag: bendera

Pemilu krusial dimulai di Kashmir, pertama setelah otonomi dicabut

Kashmir pada Rabu pagi menggelar pemungutan suara yang dikelola India untuk pemilihan majelis, yang pertama sejak tahun 2014. Pemungutan suara ...

Melihat lebih dekat Poltekpin Kemenkumham bersama Paskibraka Sultra

ANTARA - Dalam rangka penguatan pendidikan wawasan kebangsaan, sebanyak 43 anggota Pasukan Pengibar Bendera pusaka (Paskibraka) Provinsi Sulawesi ...

Joe P-Project alami musibah, rumah di Bandung terbakar

Rumah milik salah seorang personel grup lawak P-Project Joehana Sutisna alias Joe di Bandung, Jawa Barat, terbakar malam ini. Kabar tersebut ...

Megawati bertemu Gubernur dan Ketua Parlemen St. Petersburg

Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri dan rombongan bertemu Gubernur St. Petersburg Alexander Beglov di Kantor Gubernur St. Petersburg, Rusia, ...

Ribuan siswa Mataram disiap semarakkan parade MotoGP 25 September

Dinas Pendidikan Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), telah menyiapkan ribuan siswa untuk menyemarakkan parade pembalap MotoGP Mandalika ...

Maluku Utara butuh pelayanan optimal insan perhubungan

Penjabat Gubernur Maluku Utara (Malut) Samsuddin Abdul Kadir menyatakan, kemajuan suatu daerah tidak terlepas dari dukungan optimal insan ...

Parade pembalap MotoGP Mandalika 2024 akan dihadiri Marc Marquez

Parade pembalap MotoGP Mandalika 2024, di Kota Mataram, Provinsi Nusa Tenggara Barat, akan dihadiri para bintang MotoGP dan salah satunya Marc ...

Ibu Kota Nusantara pamerkan karya anak bangsa

Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) bersama Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) sepakat IKN mulai menerima kunjungan masyarakat. ...

PB PON Sumut sediakan loket tiket gratis menonton penutupan PON

Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XXI/2024 Wilayah Sumatera Utara (Sumut) menyediakan loket bagi masyarakat untuk memperoleh tiket ...

PB PON: Stadion Utama Sumut siap digunakan untuk penutupan PON

Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XXI Tahun 2024 Wilayah Sumatera Utara (Sumut) menyatakan bahwa Stadion Utama Sport Center Sumut ...

Menteri PUPR targetkan jalan tol IKN 6B dan akses 6C selesai Juni 2025

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menargetkan jalan tol IKN Seksi 6B dan akses tol IKN (Ibu Kota Nusantara) 6C ...

Aksi unjuk rasa pro Palestina digelar di Madrid

Massa dalam jumlah besar pada Minggu (15/9) menggelar demonstrasi mendukung Palestina di ibu kota Spanyol, Madrid. Dalam menanggapi seruan ...

Layar - Peserta terpaksa kembali ke pantai karena cuaca tak mendukung

Para atlet layar kelas putri dan internasional 470 campuran yang sedang melangsungkan pertandingan hari ketiga terpaksa harus kembali ke Pantai ...

Menulis kembali wajah Aceh di Pantai Kampung Jawa

Pantai Kampung Jawa, Banda Aceh, yang 20 tahun lalu area sekitarnya rata terlindas tsunami, pada hari ini, Minggu, dipadati banyak warga. Untuk ...

Pemkab Situbondo salurkan paket sembako ke warga terdampak kekeringan

Pemerintah Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, menyalurkan bantuan ratusan paket sembako kepada warga terdampak kekeringan dan kekurangan air bersih ...