Tag: bencana kabut asap

Karhutla di Kalsel sudah mencapai 205 hektare

Pusat Pengendalian Operasi Penanganan Bencana (Pusdalops-PB) Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Kalimantan Selatan melaporkan luas ...

Pangdam Sriwijaya instruksikan prajurit antisipasi kebakaran hutan

Panglima Kodam II/Sriwijaya Mayjen TNI Hilman Hadi menginstruksikan prajurit di jajarannya meliputi lima provinsi Sumbagsel untuk meningkatkan ...

BPBD Kalsel siagakan lima posko cegah karhutla meluas

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Kalimantan Selatan (BPBD Kalsel) bersiaga dalam 1x24 jam pada lima posko yang mengelilingi area rawan ...

Kabut asap tak ganggu penerbangan di Bandara Syamsudin Noor Kalsel

Stakeholder Relation Manager Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin, Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Ahmad Zulfian Noor mengatakan kabut asap, yang ...

Karhutla terjadi di dekat bandara Syamsudin Noor Kalsel

Sejumlah petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kalsel berupaya memadamkan api yang membakar lahan di Kecamatan Landasan Ulin, ...

Pemkab OKU optimalkan penanganan karhutla

Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatra Selatan mengoptimalkan penanganan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) dengan mengaktifkan ...

BPBD Kalsel tunggu 10 helikopter dari BNPB atasi karhutla

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Kalimantan Selatan (BPBD Kalsel) telah mengajukan bantuan sebanyak 10 helikopter ke Badan Nasional ...

Polda Sumsel tingkatkan pengawasan daerah rawan karhutla

Kepolisian Daerah Sumatera Selatan (Polda Sumsel) meningkatkan pengawasan daerah rawan terjadi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) menghadapi ...

Kapolri perintahkan kapolda aktifkan lagi Satgas Karhutla

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo memerintahkan Polda jajaran untuk mengaktifkan kembali satuan tugas (Satgas) penanggulangan kebakaran ...

OKU dirikan delapan posko penanggulangan kebakaran hutan dan lahan

Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) di Provinsi Sumatera Selatan mendirikan delapan posko penanggulangan kebakaran hutan dan lahan di ...

Kebakaran pada 1.249 hektar lahan di Riau berhasil dipadamkan

ANTARA - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Riau, secara resmi telah mencabut status siaga darurat kebakaran hutan dan lahan di Riau ...

BPBD sebut jumlah titik panas di Sumsel turun

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumatera Selatan menyebutkan jumlah titik panas yang dapat memicu terjadinya kebakaran hutan dan lahan ...

Prajurit Kodim 0402/OKI ajak warga tanam jagung cegah karhutla

Prajurit Kodim 0402/OKI mengajak warga Kabupaten Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan, untuk menanam jagung di lahan rawan kebakaran hutan dan lahan ...

Kabupaten OKU Timur Sumsel tetapkan status siaga karhutla

Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) Timur, Sumatera Selatan, menetapkan status siaga kebakaran hutan dan lahan (karhutla) menghadapi musim kemarau ...

Gubernur Riau larang buka lahan dengan cara membakar

ANTARA - Gubernur Riau, Syamsuar melarang seluruh masyarakat di 12 kabupaten/kota yang ada di wilayahnya untuk melakukan pembukaan atau pembersihan ...