Tag: belajar dari rumah

Rumah Belajar Kemendikbud raih penghargaan pada ICMA 2020

Platform Rumah Belajar sebagai media pembelajaran gratis berbasis dalam jaringan (daring) berhasil meraih Anugerah Indonesia Content Marketing Award ...

Sekolah di Spanyol ditutup karena sejumlah guru positif corona

Otoritas menutup salah satu sekolah dasar di kawasan Basque, Spanyol, setelah sejumlah guru terbukti positif virus corona. Penutupan itu merupakan ...

KPAI dukung PSBB total untuk kurangi penularan COVID-19 pada anak

Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mendukung rencana DKI Jakarta untuk kembali memberlakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) secara ...

Kurikulum darurat bagi siswa saat pandemi diberlakukan di Pekanbaru

Dinas Pendidikan Kota Pekanbaru, Provinsi Riau mulai memberlakukan kurikulum darurat bagi siswa di masa pandemi COVID-19 sesuai arahan Kementerian ...

Perempuan pengusaha Yogyakarta ciptakan sabun dari minyak jelantah

Jika biasanya minyak jelantah (bekas pakai) dibuang begitu saja, di tangan Yomi Windri Asni bersama komunitas bank sampah di Yogyakarta, salah satu ...

Pemkot Magelang manfaatkan radio media pembelajaran jarak jauh

Pemerintah Kota Magelang memanfaatkan Radio Magelang FM yang dikelola oleh Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistika (Diskominsta) setempat ...

Pengalaman pembelajaran jarak jauh kepala SMP di Yogyakarta dibukukan

Sebanyak 26 Kepala SMP negeri dan swasta di Kota Yogyakarta membukukan berbagai pengalaman yang mereka alami selama menjalankan program pembelajaran ...

Dua bocah tewas tenggelam di Jakarta Selatan murni kecelakaan

Kepolisian Sektor Jagakarsa, Polres Metro Jakarta Selatan menyatakan kejadian dua bocah tewas tenggelam di kolam renang di Jagarkarsa, sebagai ...

Pemprov Jatim bagikan paket internet gratis untuk siswa

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur bekerja sama dengan Telkomsel membagikan paket internet gratis berisi kuota 10 Gigabyte (GB) untuk 1,3 juta ...

Utamakan keselamatan-kesehatan, pendidikan di Aceh tak boleh berhenti

Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Aceh Rachmat Fitri HD menyatakan bahwa kegiatan pendidikan tidak boleh berhenti dalam kondisi apa pun, termasuk ...

Mendikbud: Rp1,49 triliun untuk digitalisasi sekolah pada 2021

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim mengatakan Kemendikbud mengalokasikan anggaran Rp1,49 triliun yang digunakan untuk ...

Operasional pustaka keliling saat adaptasi kebiasaan baru

ANTARA - Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Padang tetap menjalankan program Pustaka Keliling di tengah pandemi COVID-19. Jika sebelum pandemi ...

Semen Padang salurkan beasiswa bagi 50 pelajar di Dumai

PT Semen Padang kembali menyalurkan beasiswa pendidikan untuk 50 pelajar di kawasan Packing Plant Semen Padang di Kelurahan Bangsal Aceh, Kecamatan ...

Mendikbud adakan rakor pastikan kebijakan pembelajaran terlaksana

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim bersama Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian melakukan rapat koordinasi ...

Pekerja manfaatkan subsidi gaji tutupi kenaikan biaya transportasi

Subsidi gaji yang diterima oleh para pekerja dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan yang naik saat pandemi, seperti dialami Tika Angelita yang mengaku ...