Tag: bawang

Harga pangan di Jumat fluktuatif, minyak goreng jadi Rp18.050 per kg

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat harga sejumlah komoditas pangan pada Jumat secara umum fluktuatif, harga bawang naik sedangkan minyak goreng ...

Bapanas: Bantuan beras disalurkan sesuai rencana guna tekan inflasi

Badan Pangan Nasional (Bapanas) menyatakan bahwa bantuan beras selalu disalurkan sesuai rencana untuk membantu menekan inflasi dan menjaga stabilitas ...

Jokowi kunjungi pasar di Alor pastikan harga sembako tetap terjangkau

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Pasar Rakyat LIPA Kalabahi, Kabupaten Alor, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis, untuk memantau langsung ...

Harga cabai keriting pada Kamis naik Rp1.030 jadi Rp32.640 per kg

Badan Pangan Nasional (Bapanas) pada Kamis, mencatat sejumlah komoditas pangan secara umum mayoritas naik, mulai beras beras, bawang hingga cabai ...

BI Bali utamakan upaya 4K antisipasi risiko inflasi

Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Bali mengutamakan upaya 4K yakni keterjangkauan harga, ketersediaan pasokan, kelancaran distribusi, ...

Menko Airlangga: Deflasi dampak dari kerja pemerintah tekan inflasi

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan deflasi yang terjadi selama lima bulan berturut-turut merupakan hasil kerja ...

Jokowi kunjungi Pasar Kefamenanu, cek harga pangan dan berpamitan

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengunjungi Pasar Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara, Nusa Tenggara Timur (NTT) untuk mengecek harga pangan ...

Harga pangan Rabu: Bawang merah turun menjadi Rp28.180 per kg

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat sejumlah komoditas pangan secara umum masih fluktuatif, bawang merah turun menjadi Rp28.180 per kilogram ...

BPS Kalsel: IHK capai 105,88 pada September 2024

Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Selatan (BPS Kalsel) menghitung Indeks Harga Konsumen (IHK) mencapai 105,88 pada September 2024 atau ...

BPS: Canang sari penyumbang tertinggi inflasi Bali September

Badan Pusat Statistik (BPS) Bali mencatat komoditas canang sari (perlengkapan keagamaan umat Hindu) menjadi penyumbang tertinggi inflasi di Bali ...

Nilai tukar petani Bali turut terdampak oleh hari raya

Badan Pusat Statistik (BPS) Bali melihat Nilai Tukar Petani (NTP) Bali turut terdampak Hari Raya Galungan pada September 2024 lalu. Plt Kepala BPS ...

Deflasi berlanjut, ekonom imbau pemerintah dongkrak pendapatan warga

Ekonom Bank Permata Josua Pardede mengingatkan pemerintah untuk mendorong pendapatan masyarakat guna mengatasi tren deflasi yang telah berlangsung ...

BPS catat inflasi tahunan 1,84 persen pada September 2024

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi tahunan (year-on-year/yoy) pada September 2024 sebesar 1,84 persen. “Terjadi peningkatan Indeks ...

BPS: BBM sumbang deflasi September 2024

Badan Pusat Statistik (BPS) menyatakan, bahan bakar minyak (BBM) menjadi salah satu kelompok penyumbang deflasi September 2024 yang melanjutkan tren ...

BPS sebut berlanjutnya deflasi imbas penyesuaian sisi suplai pangan

Badan Pusat Statistik (BPS) menyatakan deflasi September 2024 sebesar 0,12 persen (month-to-month/mtm) yang melanjutkan tren deflasi selama lima ...