Tag: bahasa

Perpusnas-SOAS kerja sama wujudkan Satu Data Naskah Nusantara

Perpustakaan Nasional (Perpusnas) menjalin kerja sama dengan The School of Oriental and African Studies (SOAS) Universitas London guna mewujudkan ...

Malaysia tarik kunjungan wisata lewat sajian gastronomi

Kedutaan Besar Malaysia di Jakarta menyelenggarakan Malaysia Gastronomy Truly Asia yang mempromosikan budaya negara itu melalui sajian kuliner ...

FKUB: Pelopor kerukunan dunia maya wujudkan keharmonisan di Sulteng

Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) mengatakan kader pelopor kerukunan dunia maya dapat membantu pemerintah daerah mewujudkan kehidupan harmonis di ...

Tabreed Pimpin Pembicaraan Global yang Mendesak Tentang Pendinginan Ramah Lingkungan di COP29

- Tabreed adalah perusahaan pendingin distrik yang terkemuka dan berskala internasional di UEA. Tabreed telah menyelesaikan kegiatan selama seminggu ...

KPK tepis isu muatan politik dalam OTT Gubenur Bengkulu

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menepis isu soal muatan politis dalam operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah ...

Menjadi guru ala Sunan Drajat

Pada satu acara arisan guru, sangat jarang kita mendengar kreasi apa yang dilakukan oleh para guru, khususnya guru-guru muda. Menteri Pendidikan ...

Kisah Pak Arshad menghidupkan asa di Pegunungan Meratus

Ketika sebagian besar dari kita menikmati kemudahan akses pendidikan di perkotaan, ada sosok-sosok luar biasa yang berjuang untuk memastikan ...

Jung Woo-sung dikonfirmasi sebagai ayah kandung anak Moon Gabi

Artist Company selaku agensi yang menaungi Jung Woo-sung pada Minggu (24/11) mengonfirmasi bahwa Jung Woo-sung merupakan ayah kandung ...

Record Asset Management GmbH dan OWI Group PLC Luncurkan Strategi Deep Tier Supply Chain Finance (DTSCF)

- Record Asset Management GmbH (“RAM” atau “Perusahaan”) dan OWI Group PLC akan meluncurkan dana Deep Tier Supply Chain Syariah pertama di ...

Peran RPTC Tanjung Pinang dalam pemulangan 105 WNI dari Malaysia (3)

Pemulangan 105 WNI yang telah menjalani proses hukum dari Malaysia pada Kamis (14/11) lalu, selain dari Kementerian Luar Negeri melalui Kantor ...

Menelusuri sejarah agar generasi penerus memahami jati diri bangsa

Sejarah bangsa kita sering kali seperti "Dunia yang Hilang." Banyak peristiwa bersejarah tidak memiliki jejak faktual, baik berupa dokumen, ...

Faiz-Syarifah dinobatkan jadi Agam Inong Aceh 2024

Muhammad Faiz Alkiramy dan Syarifah Qadriah dinobatkan sebagai Agam Inong Aceh 2024 yang merupakan duta pariwisata Aceh. "Agam Inong terpilih ...

Yura Yunita siap gelar konser tunggal "Bingah Yura" awal Februari 2025

Penyanyi Indonesia Yura Yunita siap menggelar konser tunggal bertajuk "Bingah Yura" pada Minggu, 2 Februari 2025 di Istora Senayan, ...

Upaya membumikan nilai karya sastrawan AA Navis

ANTARA - Pemerintah Provinsi Sumatera Barat melalui Dinas Kebudayaan menggelar peringatan 100 tahun AA Navis di Taman Budaya Kota Padang, Sabtu ...

Merangkul pemilih disabilitas di Pilkada Jakarta 2024

Jakarta menjadi salah satu dari 37 provinsi se-Indonesia yang akan mengadakan pemilihan kepala daerah tahun ini, dengan tiga pasangan calon gubernur ...