Tag: badan legislasi

Wagub NTB mundur dari Ketua DPW NasDem

Wakil Gubernur Nusa Tenggara Barat, Hj. Sitti Rohmi Djalilah resmi mundur sebagai Ketua DPW Partai Nasdem NTB dan posisinya digantikan Ketua DPP ...

Kemarin, Guntur Hamzah hakim MK hingga pemekaran wilayah

Ragam peristiwa politik mewarnai pemberitaan nasional, Rabu (23/11) kemarin, mulai dari Guntur Hamzah ucapkan sumpah jabatan sebagai Hakim MK hingga ...

Baleg DPR setuju revisi UU IKN masuk Prolegnas Prioritas 2023

Badan Legislasi (Baleg) DPR RI menyetujui revisi Undang-Undang nomor 3 tahun 2022 tentang Ibu Kota Negara (IKN) dan Rancangan Undang-Undang Pengadaan ...

Pemerintah ajukan revisi UU IKN masuk Prolegnas Prioritas 2023

Menteri Hukum dan HAM Yasonna H Laoly mengatakan pemerintah mengusulkan perubahan Undang-Undang nomor 3 tahun 2022 tentang Ibu Kota Negara (IKN) ...

Komisi IX sebut RUU POM merespons kasus gagal ginjal akut

Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Nihayatul Wafiroh mengatakan bahwa Rancangan Undang-Undang tentang Pengawasan Obat dan Makanan (RUU POM) mengakomodasi ...

NasDem sebut pertemuan Anies dan Gibran buktikan tokoh politik bersatu

Ketua DPP Partai NasDem Willy Aditya menegaskan pertemuan Anies Baswedan dan Gibran Rakabuming menunjukkan kedewasaan berpolitik dan semua tokoh ...

Anggota DPR mengupayakan hak eksekusi di RUU POM

Anggota DPR RI Herman Khaeron menegaskan pihaknya berupaya memberikan hak eksekusi dalam Rancangan Undang-Undang (RUU) Pengawasan Obat dan Makanan ...

Akademisi dukung pemerintah dan DPR sahkan RUU Daerah Kepulauan

Akademisi Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Ambon Muhammad Syafin Soulisa mendukung pemerintah dan DPR untuk mempercepat pengesahan Rancangan ...

Organisasi profesi kesehatan di Jateng tolak penghapusan UU profesi

Lima organisasi profesi kesehatan di Jawa Tengah menolak penghapusan undang-undang tentang profesi kesehatan yang rencananya masuk dalam Rancangan ...

Wakil Ketua DPR harap RUU PPRT masuk Prolegnas Prioritas

Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad berharap Rancangan Undang-Undang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) bisa dimasukkan ke dalam Program ...

Anggota DPR: RUU BPOM diharapkan perketat pengawasan obat dan makanan

Anggota Komisi IX DPR RI Rahmad Handoyo berharap rancangan Undang-undang terkait Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) setelah menjadi UU dapat ...

NasDem nilai Jokowi bapak bangsa beri restu soal tampuk kepemimpinan

Ketua DPP Partai NasDem Willy Aditya menilai Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai bapak bangsa yang memberikan restu kepada semua yang akan maju ...

Baleg DPR gelar Rapat Harmonisasi RUU POM

Badan Legislasi (Baleg) DPR RI menggelar Rapat Harmonisasi Rancangan Undang-Undang tentang Pengawasan Obat dan Makanan (RUU POM) yang dinilai urgen ...

Ketua Komisi VIII DPR harap revisi UU Zakat masuk prolegnas

Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi mengharapkan revisi UU 23 Tahun 2011 tentang Pengelolaan Zakat masuk dalam program legislasi nasional ...

Baleg: RUU PPRT lindungi pekerja rumah tangga dari eksploitasi

Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI Willy Aditya menilai Rancangan Undang-Undang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) bertujuan ...