Tag: badan konservasi sumber daya alam

Dua anak orangutan diselamatkan dari pembukaan lahan

Dua anak orangutan yang terlantar akibat dari pembukaan lahan perkebunan kelapa sawit  di Desa Tumbang Tanjung Kecamatan Pulau Malan Kabupaten ...

Ibu Negara memotret burung

Ibu negara Nyonya Ani Yudhoyono dengan kamera Canon 5D Mark III mengarahkan lensanya pada polah burung burung yang dikelola taman burung Bali Bird ...

BKSDA Kalteng selidiki kematian lima orangutan

Badan Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kalimantan Tengah menyelidiki kematian lima orangutan di Kabupaten Kotawaringin Barat dan Kotawaringin ...

Telur penyu diperjualbelikan di Derawan

Penyu hijau (Chelonia mydas) dan penyu sisik (Eretmochelys imbricate) terus dibantai dan telurnya diambil di Kepulauan Derawan, Kalimantan Timur, ...

Kematian singa dan harimau di Jambi positif diracun

Konsultan Kebun Binatang Taman Rimba Jambi, Wisnu Wardana, mengatakan, kematian dua ekor singa Afrika dan seekor harimau Sumatera di kebun binatang ...

Korban mangsa buaya belum ditemukan

Atikah (63) Korban mangsa buaya belum ditemukan, kata Sekretaris Desa Jaya Karet, Kecamatan Mentaya Hilir Selatan, Kabupaten Kotawaringin Timur, ...

BKSDA: harimau dahan meresahkan dibunuh warga

Badan Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Barat, menyatakan, harimau dahan yang meresahkan warga di Kota Padang beberapa hari terakhir ...

Kawanan gajah rusak perkebunan di Aceh Jaya

Kawanan gajah (Elephas maximus) turun ke perkampungan mencari makan dengan cara merusak puluhan hektare tanaman padi dan palawija milik warga di ...

Tiga spesies baru Kukang ditemukan di Kalimantan

Ahli peneliti primata kukang Universitas Oxford Brookes, Profesor Ana Nekaris, berhasil menemukan tiga spesies baru Kukang di Pulau Kalimantan ...

Pendekatan genetik untuk kembalikan satwa ke habitat asli

Pendekatan genetik dapat digunakan untuk satwa yang dilindungi kembali ke habitat aslinya, kata Deputi Direktur Lembaga Eijkman, Profesor Herawati ...

Kawanan gajah liar rusak kebun sawit warga Rokan Hulu

Kawanan gajah liar berfisik dewasa keluar dari habitatnya dan merusak puluhan hektare perkebunan kelapa sawit milik warga Desa Seroja, Kecamatan ...

Harimau Sumatera terpantau 500 meter dari Unand

Tim Peneliti Hewan dari Jurusan Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Andalas Padang, Sumatera Barat, menemukan ...

Burung gosong kian langka di Pulau Enggano

Burung gosong yang hidup di hutan bakau Pulau Enggano, Kabupaten Bengkulu Utara, Provinsi Bengkulu, semakin sulit ditemui akibat maraknya perburuan ...

Harimau Sumatra makan ternak warga

Dua ekor kawanan harimau Sumatra masuk perkampungan warga di Desa Tebat Monok, Kabupaten Kepahiang, Provinsi Bengkulu, Senin (14/11). Menurut ...

Hutan gundul, macan tutul turun gunung

Macan tutul (Panthera pardus) yang keluar dari habitatnya masuk ke perkampungan penduduk sekitar hutan Gunung Cikuray, Kabupaten Garut, Jawa Barat, ...