Tag: atraksi

Sleman gelar seni budaya di Kaliurang tingkatkan kunjungan wisatawan

Dinas Pariwisata Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta dalam rangka memeriahkan liburan Idul Fitri 2024 menggelar atraksi seni dan budaya ...

Pemkab Badung perkuat warisan seni budaya Bali

Pemerintah Kabupaten Badung, Bali terus menjalankan salah satu program prioritasnya dalam memperkuat dan memperkokoh warisan seni, adat dan budaya ...

TWC hadirkan #LebarandiCandi meriahkan masa libur Lebaran 2024

PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan Ratu Boko (TWC) atau Injourney Destination Management (IDM) menyambut kunjungan wisatawan untuk ...

Penari Kecak di Uluwatu tampil dua kali sehari sepanjang momen Lebaran

Kelompok penari Bali yang mementaskan Tari Kecak di Daya Tarik Wisata (DTW) Uluwatu, Kabupaten Badung, mengaku sepanjang momentum Lebaran harus ...

ITDC catat okupansi hotel libur Lebaran capai 80 persen

Anggota holding BUMN InJourney, PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (ITDC) mencatat tingkat okupansi kamar hotel di kawasan the Nusa Dua, ...

Tari Kecak Uluwatu tambah jadwal pentas selama libur Lebaran

Wisatawan menyaksikan penari yang menampilkan Tari Kecak Uluwatu di kawasan Uluwatu, Badung, Bali, Kamis (11/4/2024). Pengelola Tari Kecak Uluwatu ...

Pengunjung Monas antusias saksikan air mancur menari

Sekitar seribu  pengunjung Monas di Jakarta Pusat pada H+2 Lebaran 1445 Hijriah antusias menyaksikan pertunjukan air mancur menari yang berada ...

Harapan dari pengunjung Kota Tua untuk hari raya Idul Fitri

Setelah melaksanakan ibadah puasa di bulan Ramadhan masyarakat Indonesia merayakan Idul Fitri pada Rabu (10/4), termasuk pengunjung kawasan wisata ...

DTW Tanah Lot menambah tempat berfoto sambut wisatawan libur Lebaran

Pengelola Daya Tarik Wisata (DTW) Tanah Lot, Kabupaten Tabanan, Bali, menambah delapan tempat untuk berfoto menyambut wisatawan selama libur Lebaran ...

Ulang tahun Gorila Komo Ragunan dirayakan bertepatan libur Lebaran

Taman Margasatwa Ragunan berencana menggelar atraksi istimewa pada tanggal Minggu (14/4) dalam rangka menyambut libur Lebaran sekaligus perayaan ...

Wisata Kota Tua jadi pilihan masyarakat untuk mengisi libur Lebaran

Kawasan wisata Kota Tua di Jakarta Barat ramai dikunjungi oleh wisatawan dari berbagai daerah yang hendak mengisi waktu libur pada H+1 Lebaran 2024, ...

Polisi maksimalkan pengamanan wisata Ancol saat libur lebaran

Polsek Pademangan, Polres Metro Jakarta Utara, memaksimalkan pengamanan kunjungan warga ke kawasan Ancol saat libur Lebaran. "Hari ini ...

GWK hadirkan fasilitas baru sambut libur Lebaran

Destinasi wisata budaya, Garuda Wisnu Kencana (GWK) di Kabupaten Badung, Bali, menghadirkan fasilitas baru yakni titian Garuda yang menjadi salah ...

Satlantas Polres Jakut lakukan rekayasa situasional di kawasan Ancol

Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Metro Jakarta Utara melakukan rekayasa lalu lintas yang bersifat situasional (mengacu kepada kondisi kepadatan) ...

Pemprov Kalsel perbaiki jalan ke KSPN Loksado pada 2024

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan mengagendakan perbaikan jalan ke Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) Loksado di Kabupaten Hulu Sungai ...