Tag: atletico

Ronald Koeman panggil 30 pemain untuk perkuat Belanda di Euro 2024

Pelatih timnas Belanda Ronald Koeman mengumumkan 30 nama sementara untuk tim Oranje di Euro 2024, demikian dikutip dari laman resmi sepak bola ...

Klasemen Liga Spanyol: Cadiz menjaga asa bertahan di La Liga

Cadiz menjaga asa bertahan di La Liga musim depan setelah mengalahkan Sevilla dengan skor 1-0 pada pekan ke-36 Liga Spanyol di Stadion Ramon ...

Sociedad amankan kemenangan tipis, Betis ditahan imbang Las Palmas

Real Sociedad mengamankan kemenangan tipis atas Valencia, sedangkan Real Betis ditahan imbang Las Palmas pada pekan ke-36 Liga Spanyol, Jumat ...

N'Golo Kante kembali dipanggil untuk memperkuat timnas Prancis

Pemain berstatus juara dunia N’Golo Kante akan kembali memperkuat timnas Prancis, ketika pelatih Didier Deschamps pada Kamis (16/5) ...

PSBS Biak rekrut pelatih baru asal Argentina, Juan Esnaider

Klub promosi PSBS Biak merekrut pelatih baru asal Argentina,  Juan Esnaider, untuk mengarungi Liga 1 musim 2024/2025. Esnaider dikontrak oleh ...

Atletico Madrid kokoh di empat besar usai menang 1-0 atas Celta Vigo

Atletico Madrid hanya mampu menang tipis 1-0 saat menjamu Celta Vigo dalam lanjutan pekan ke-35 LaLiga 2023/24 di Stadion Civitas Metropolitano pada ...

Pelatih legendaris Argentina Cesar Luis Menotti meninggal dunia

Pelatih legendaris Cesar Luis Menotti yang membawa Argentina juara Piala Dunia 1978 meninggal dunia dalam usia 85 tahun pada Minggu ...

Girona lolos ke Liga Champions, Michel Sanchez: Kami mencetak sejarah

Pelatih Michel Sanchez memuji para pemain Girona yang telah mencetak sejarah karena berhasil lolos pertama kalinya ke Liga Champions musim ...

Atletico dihukum penutupan sebagian stadion karena pelecehan rasial

Atletico Madrid mendapat hukuman penutupan sebagian stadion mereka untuk dua pertandingan Liga Spanyol, setelah pemain sayap Athletic Bilbao Nico ...

Jadwal Minggu: Derby London Utara hingga MotoGP Spanyol

Minggu esok tersaji beberapa laga olah raga seru, mulai dari Derby London Utara antara Tottenham Hotspur vs Arsenal, hingga MotoGP ...

Iker Muniain akan tinggalkan Bilbao setelah 15 tahun bela klub

Legenda sekaligus kapten Athletic Bilbao, Iker Muniain dipastikan akan meninggalkan klub Spanyol tersebut di akhir musim ini. "Iker Muniain ...

Pratinjau AC Milan vs Inter: Peluang Nerazzurri kunci gelar juara

Pada pekan ke-33 Liga Italia akan tersaji pertandingan sarat gengsi yang mempertemukan dua tim yang berasal dari kota Milan yaitu AC Milan menjamu ...

Pratinjau Real Madrid vs Barcelona: duel panas sarat gengsi

Pada pekan ke-32 Liga Spanyol akan tersaji pertandingan panas dan sarat gengsi dengan tajuk duel El Clasico antara Real Madrid kontra Barcelona di ...

Girona menang 4-1 atas Cadiz untuk kuatkan posisi finis empat besar

Girona berhasil mengamankan kemenangan 4-1 atas Cadiz dalam pertandingan pekan ke-32 La Liga 2023/24 di Stadion Montilivi pada Minggu dini hari ...

Jadwal Minggu: Indonesia vs Yordania hingga Dortmund vs Leverkusen

Akhir pekan ini menjadi hari yang cukup sibuk bagi para penggemar olahraga sepak bola dunia, karena terdapat sejumlah laga menarik dan seru dari ...