Tag: atlet wushu

Round up: Indonesia tidak beranjak dari peringkat empat dengan 42 emas

Beberapa cabang olahraga unggulan Indonesia menyumbangkan kepingan emas pada hari keenam pertandingan SEA Games 2023 di Kamboja, namun itu belum ...

Klasemen medali SEA Games: Indonesia kesulitan sodok tiga besar

Indonesia berada di urutan empat klasemen sementara perolehan medali SEA Games, Kamis pagi, dengan selisih emas cukup banyak dari penghuni tiga ...

Round up - Merah Putih masih sulit beranjak dari papan tengah

Upaya kontingen Indonesia untuk bangkit dan menembus posisi minimal tiga besar dalam klasemen sementara koleksi medali SEA Games 2023 di Kamboja ...

Haris Horatius raih perak kedua Indonesia untuk wushu di Kamboja

Atlet taolu Indonesia, Harris Horatius, menyumbangkan medali perak kedua bagi kontingen Indonesia pada cabang olahraga wushu nomor Nanquan di SEA ...

CdM SEA Games 2023 berharap menpora pengganti Amali bisa gerak cepat

Ketua kontingen Indonesia (CdM) SEA Games XXXII/2023 Lexyndo Hakim berharap menteri pemuda dan olahraga (menpora) yang nantinya menggantikan Zainudin ...

CdM: Ada potensi tambahan 6 emas di SEA Games 2023

Chef de Misson (CdM) SEA Games 2023 Lexyndo Hakim mengatakan Indonesia memiliki potensi tambahan enam medali emas di SEA Games mendatang melalui ...

CdM beri motivasi atlet wushu Indonesia untuk SEA Games Kamboja

Chef de Mission (CdM) kontingen Indonesia Lexyndo Hakim memberikan motivasi kepada atlet wushu yang tengah mempersiapkan diri menghadapi SEA ...

Pelatnas wushu untuk persiapan SEA Games 2023

Pelatih wushu Indonesia nomor taulo Zhang Yuening memimpin jalannya latihan di GBK Arena, Jakarta, Selasa (7/3/2023). Atlet wushu Indonesia akan ...

Wushu Indonesia pemusatan latihan di China sebelum SEA Games Kamboja

Tim nasional (timnas) wushu Indonesia bakal melakukan pemusatan latihan (TC) di China dalam persiapan menuju SEA Games XXXII/2023 di Phnom Penh, ...

Atlet wushu siap tampilkan performa terbaik di SEA Games Kamboja

ANTARA - Ketua Komite Olimpiade Indonesia (NOC) Raja Sapta Oktohari di GBK Arena, Jakarta, Jumat (20/1), menyebut para atlet sudah siap ...

Wushu Indonesia tanding di nomor taolu dan sanda di SEA Games Kamboja

Wakil Ketua I Pengurus Besar Wushu Indonesia (PB WI) Iwan Kwok mengatakan Indonesia akan bertanding di nomor taolu dan sanda di SEA Games ...

KOI ingatkan atlet untuk jaga kesehatan jelang SEA Games Kamboja

Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI/NOC Indonesia) Raja Sapta Oktohari mengingatkan kepada atlet yang bakal berkompetisi di SEA Games 2023 ...

Begini cara terbaik makan pho ala chef Vietnam

Jumlah restoran Vietnam di Indonesia belum terlalu banyak dibandingkan restoran yang menyuguhkan hidangan dari negara Asia lain seperti China, ...

PB WI punya PR tingkatkan prestasi wushu nomor sanda

Sekretaris Jenderal Pengurus Besar Wushu Indonesia (PB WI) Ngatino mengatakan pihaknya masih memiliki pekerjaan rumah (PR) dalam menyejajarkan ...

Indonesia finis posisi tiga besar Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022

Indonesia selaku tuan rumah mengakhiri Kejuaraan Dunia Wushu Junior (WJWC) 2022 di posisi tiga besar dalam daftar perolehan medali. Secara ...