Tag: atlet papua

Kunker ke Papua, Ketua DPD RI pastikan venue PON Papua siap digunakan

Ketua DPD RI La Nyalla Mahmud Mattalitti memastikan venue pertandingan Pekan Olahraga Nasional XX Papua 2021 sudah siap digunakan atlet peserta dari ...

Venue panahan PON Papua rampung pada April 2021

Ketua Pengurus Provinsi Persatuan Panahan Indonesia (Pengprov Perpani) Papua Dr Juliana J. Waromi menargetkan pembangunan venue panahan di Kampung ...

Empat Venue PON dari APBN Diserahkan ke Provinsi Papua Februari

Empat venue Pekan Olahraga Nasional XX Papua yang dibangun melalui APBN Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan diserahterimakan ...

Empat venue temporer PON Papua dibangun Januari 2021

Empat venue cabang olahraga layar, paralayang, selam, dan gantole untuk Pekan Olahraga Nasional XX Papua (PON) akan mulai dibangun Januari 2021, ...

12 arena pertandingan untuk PON Papua selesai direnovasi

Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Papua Alex Kapisa mengungkapkan bahwa renovasi 12 arena pertandingan untuk Pekan ...

Stadion Lukas Enembe ikon baru olahraga Papua

Keberadaan Stadion Lukas Enembe di Kampung Harapan, Sentani Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua telah menjadi ikon baru sarana olahraga bagi ...

Papua daftarkan venue bola voli PON 2021 masuk rekor MURI

Pemerintah Provinsi Papua akan mendaftarkan venue cabang olahraga voli untuk Pekan Olahraga Nasional (PON) 2021 masuk catatan Museum Rekor Indonesia ...

Kementerian PUPR rampungkan pembangunan sejumlah arena PON Papua

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah merampungkan pembangunan sejumlah arena pertandingan olahraga untuk Pekan Olahraga ...

Atlet panjat tebing Papua berlatih di Jakarta

Atlet asal Papua Laela Alhadad berlatih panjat tebing untuk persiapan Pekan Olah Raga Nasional (PON) XX di arena Indo Climb, Mal FX Sudirman, ...

Polda Papua berikan sembako kepada atlet Kabupaten Supiori

Polda Papua memberikan sembako dan pemeriksaan kesehatan bagi 30-an atlet asal Kabupaten Supiori di Asrama Supiori, Jalan Gelanggang Remaja Expo, ...

Bamsoet yakin keamanan Papua kondusif hingga PON XX

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo meyakini kondisi keamanan di Papua akan tetap terjaga dan kondusif hingga pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX ...

Persewar Waropen optimalkan talenta pemain muda asli Papua di liga 2

Pelatih Persewar Waropen Ellie Aiboy mengemukakan pemain muda asli Papua akan dioptimalkan bermain di skuat Persewar dalam menghadapi persiapan liga ...

Ketua BMP: PON XX di Papua harus sukses, tidak boleh ada yang menolak

Ketua Umum Barisan Merah Putih (BMP) Pegunungan Tengah Papua wilayah La Pago Provinsi Papua Salmon Walilo menegaskan PON XX/2020 yang diselenggarakan ...

Menko PMK jajal lintasan atletik Mimika Sport Complex

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendi, Sabtu, menjajal lintasan atletik Mimika Sport Complex di ...

19 rekornas tercipta pada cabang renang Peparpenas 2019

Sebanyak 19 rekor nasional (rekornas) tercipta dalam tiga hari penyelenggaraan Pekan Paralympic Pelajar Nasional (Peparpenas) 2019 untuk cabang ...