Tag: arne slot

Jadwal Liga Inggris: Liverpool hadapi Aston Villa hingga Derbi London

Liga Inggris pekan ke-11 akan dimulai pada Sabtu (9/11) malam WIB dan menyajikan pertandingan menarik termasuk laga Liverpool menghadapi Aston Villa ...

Tak butuh waktu lama untuk jatuh cinta pada Arne Slot

Di musim ini, wajah klub-klub besar sepak bola di Eropa banyak menghadirkan pelatih baru. Di Jerman, ada Borussia Dortmund dengan Nuri Sahin dan ...

Alasan Arne Slot menaruh Luis Diaz sebagai striker lawan Leverkusen

Pelatih Liverpool Arne Slot memberikan alasannya soal keputusannya menaruh Luis Diaz bermain sebagai striker dengan gaya false nine saat The Reds ...

Hasil Liga Champions: Madrid dan City keok, Liverpool cukur Leverkusen

Liga Champions matchday ke-4 telah dimulai pada Rabu dini hari WIB (6/11), dengan sembilan laga tersaji termasuk big match Real Madrid menghadapi AC ...

Xabi akui tak berniat jadi pelatih Liverpool saat baru ditinggal Klopp

Pelatih Bayer Leverkusen, Xabi Alonso mengungkapkan bahwa dirinya tidak mempertimbangkan untuk mengisi posisi pelatih Liverpool yang baru ...

Xabi Alonso: Kembali ke Anfield selalu terasa istimewa

Pelatih Bayer Leverkusen Xabi Alonso mengatakan kembali bermain di Anfield selalu terasa istimewa baginya menjelang pertemuan timnya melawan tuan ...

Fulham cetak dua gol larut untuk menang 2-1 atas Brentford

Fulham mencetak dua gol larut untuk menang dramatis 2-1 atas tim London barat lainnya, Brentford, pada pertandingan Liga Inggris di Craven Cottage, ...

Mo Salah unggah pesan misterius terkait masa depannya di Liverpool

Mohamed Salah mengunggah pesan misterius mengenai masa depannya di Liverpool, hanya sehari setelah mencetak gol kemenangan bagi timnya dalam ...

Klasemen Liga Inggris: Liverpool naik puncak, Forest tembus tiga besar

Liverpool naik ke puncak klasemen sementara Liga Inggris, sedangkan Nottingham Forest menembus tiga besar seusai rampungnya sebagian besar laga pekan ...

MU ditahan imbang Chelsea 1-1

Manchester United ditahan imbang 1-1 oleh Chelsea dalam pertandingan kandang di Stadion Old Trafford, Manchester, Senin dini hari WIB. Manchester ...

Arne Slot ukir rekor saat Liverpool tumbangkan Brighton

Arne Slot mencatat rekor baru di Liverpool setelah timnya berhasil mengalahkan Brighton & Hove Albion 2-1 dalam laga Liga Premier Inggris, Sabtu ...

Liverpool kembali ke puncak klasemen setelah taklukkan Brighton 2-1

Liverpool kembali ke puncak klasemen sementara Liga Inggris setelah menaklukkan Brighton dengan skor 2-1 pada pekan ke-10 di Stadion Anfield, ...

Micky van de Ven absen bela Spurs karena cedera hamstring

Pelatih Tottenham Hotspur Ange Postecoglou mengatakan Micky van de Ven mengalami cedera hamstring dan akan absen membela tim kemungkinan sampai ...

Gabriel dan Ben White diragukan tampil saat Arsenal lawan Newcastle

Dua bek Arsenal, Gabriel Magalhaes dan Ben White, diragukan tampil saat The Gunners bertamu ke St. James' Park untuk melawan Newcastle United ...

Jadwal Liga Inggris: Newcastle jamu Arsenal hingga MU jumpa Chelsea

Kompetisi Liga Inggris pada Sabtu (2/11) akan memasuki pekan ke-10 dan menyajikan laga Newcastle menjamu Arsenal hingga Manchester United (MU) ...