Tag: antikorupsi

Wamendes pastikan kades yang korupsi dana desa bakal ditindak tegas

Wakil Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Wamendes PDTT) Paiman Raharjo memastikan, kepala desa (kades) beserta perangkat ...

KPK ingatkan DPRD NTB jangan main-main dengan pokir

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengingatkan kepada pimpinan dan anggota DPRD Provinsi Nusa Tenggara Barat untuk tidak main-main dengan anggaran ...

Pakar: MK beri ruang partisipasi masyarakat sipil kawal pilkada

Pakar Hukum Pemilu dari Fakultas Hukum Universitas Indonesia Titi Anggraini mengatakan, Mahkamah Konstitusi memberi ruang partisipasi bagi masyarakat ...

KPK berikan bimtek bagi anggota DPRD Pontianak cegah perilaku korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI memberikan bimbingan teknis (bimtek) keluarga berintegrasi bagi anggota DPRD Kota Pontianak yang belum lama ini ...

KPK jadwalkan ulang pemeriksaan eks Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan ulang pemeriksaan terhadap mantan Gubernur Kalimantan Timur Awang Faroek Ishak (AFI) sebagai ...

KPK: Hakordia 2024 momentum kuatkan pemberantasan korupsi

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nawawi Pomolango mengatakan peringatan Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) harus menjadi momentum untuk ...

Pengamat minta DPR RI 2024-2029 segera setujui RUU Perampasan Aset

Pengamat hukum sekaligus pegiat antikorupsi Hardjuno Wiwoho meminta anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI periode 2024—2029 yang baru ...

Pukat UGM: KPK idealnya diisi unsur profesional dan masyarakat sipil

Peneliti Pusat Kajian Antikorupsi (Pukat) Universitas Gadjah Mada (UGM) Zaenur Rohman mengatakan bahwa calon pimpinan dan calon dewan pengawas KPK ...

Menhub minta mahasiswa perhubungan bangun budaya antikorupsi

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi meminta mahasiswa perhubungan agar membangun budaya antikorupsi sejak dini, demi menciptakan ...

Kepatuhan LHKPN anggota DPR-DPD periode 2024–2029 capai 100 persen

Komisi Pemberantasan Korupsi mengungkapkan seluruh anggota DPR dan DPD RI periode 2024–2029 telah menyampaikan Laporan Harta Kekayaan ...

KPK panggil Kadis ESDM Kukar terkait penyidikan IUP di Kaltim

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa, memanggil Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Slamet ...

DKI kemarin, edukasi hadapi megathrust hingga vaksin kasus rabies

Peristiwa penting dan menarik terjadi di Jakarta selama Senin (30/9), mulai dari Pemerintah Kota Jakarta Pusat memperkuat edukasi kesiapsiagaan ...

LSP KPK tingkatkan kompetensi asesor perkuat sertifikasi antikorupsi

Lembaga Sertifikasi Profesi Komisi Pemberantasan Korupsi (LSP KPK) terus meningkatkan kompetensi asesor untuk memastikan para asesor mampu menguji ...

Pemkot Jakut tanamkan nilai antikorupsi sejak dini kepada pelajar

Pemerintah Kota Jakarta Utara menanamkan nilai antikorupsi sejak dini yang ditujukan kepada pelajar SD di wilayahnya melalui program "ASN ...

KPK panggil sejumlah pejabat Pemprov Kaltim terkait korupsi IUP

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Senin, memanggil sejumlah pejabat Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) sebagai saksi penyidikan ...