Tag: angkutan lebaran 2023

93.731 penumpang sudah tiba di berbagai stasiun di Daop Semarang

PT KAI mencatat jumlah kedatangan penumpang yang turun di berbagai stasiun di wilayah Daop 4 Semarang selama periode Angkutan Lebaran pada 12 hingga ...

1.250 pemudik motor diperkirakan tiba di Pelabuhan Panjang pada H-2

Sebanyak 1.250 pemudik menggunakan sepeda motor diperkirakan tiba di Pelabuhan Panjang dari Pelabuhan Ciwandan untuk pertama kalinya pada dua hari ...

Pemudik di Terminal Kampung Rambutan diperkirakan melonjak sore ini

Petugas di Terminal Kampung Rambutan memperkirakan akan ada lonjakan jumlah penumpang di terminal tersebut pada H-4 atau Selasa, 18 April 2023, sore ...

76.323 penumpang manfaatkan KA di Daop Madiun hingga H-4 Lebaran 2023

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 7 Madiun mencatat sebanyak 76.323 penumpang telah memanfaatkan layanan kereta api jarak jauh  hingga H-4 ...

Penumpang melonjak, Bandara Soetta kembali operasikan terminal 1B

PT Angkasa Pura (AP) II sebagai pengelola Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) Tangerang, Banten, kembali mengoperasikan terminal 1B ...

Daop 1 Jakarta mulai memasuki masa puncak arus mudik

Kepala Hubungan Masyarakat Daop 1 Jakarta, Eva Chairunisa mengatakan daerah operasionalnya mulai memasuki masa puncak arus ...

Dishub Sleman jemput bola lakukan "ramp check" angkutan lebaran

Dinas Perhubungan Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta melakukan sistem jemput bola dalam melakukan "ramp check" atau uji kelayakan ...

Damri layani rute di tiga provinsi dukung mudik gratis

Perusahaan Umum (Perum) Damri melayani rute di tiga provinsi masing-masing Kalimantan Barat (Kalbar), Jawa Timur (Jatim), dan Banten untuk mendukung ...

KAI Sumut: 87.115 tiket masa angkutan Lebaran 2023 laku terjual

PT KAI Divre I Sumatera Utara menyatakan bahwa 87.115 tiket untuk masa angkutan Lebaran, 12 April—3 Mei 2023, sudah terjual. "Itu sudah ...

Menhub koordinasikan penanganan arus mudik dan balik di titik krusial

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengkoordinasikan kesiapan penanganan arus mudik dan balik di titik-titik krusial yang berpotensi ...

Kapolrestro Jakut ingatkan sopir jaga keselamatan penumpang mudik

Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Pol Gidion Arif Setyawan ingatkan sopir jaga keselamatan penumpang, saat menyapa pengemudi dan ...

Kemenhub: Pergerakan penumpang dan motor mulai meningkat pada H-6

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mencatat pergerakan penumpang angkutan umum dan sepeda motor mulai meningkat pada Minggu (16/4) atau H-6 Lebaran, ...

Kesiapan pasokan BBM Pertamina jelang Lebaran

Sejumlah mobil tangki PT Pertamina (persero) mengisi pasokan tangki BBM di Terminal BBM Pengapon,  Semarang, Jawa Tengah, Minggu (17/4/2023). ...

Bandara Juanda layani 3.194.128 penumpang selama triwulan I

Bandar Udara Internasional Juanda di Jawa Timur melayani sebanyak 3.194.128 penumpang sepanjang triwulan I  2023 dengan tingkat pemulihan ...

H-5, moda transportasi umum fasilitasi pemudik pulang kampung

Lima hari menjelang Idul Fitri 1444 Hijriah, moda transportasi umum di Jakarta baik stasiun, terminal, bandara, hingga pelabuhan memfasilitasi para ...