Tag: angkutan kereta

Pameran transportasi di China sepakati proyek 58,8 miliar yuan

Beberapa proyek industri transportasi, dengan total investasi lebih dari 58,8 miliar yuan, disepakati pada acara pembukaan Pameran ke-5 Industri ...

BPS catat kenaikan jumlah penumpang di seluruh moda pada Oktober 2023

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat adanya kenaikan jumlah penumpang di seluruh moda transportasi pada Oktober 2023. "Pada bulan Oktober ...

Kementerian BUMN: Perlunya integrasi subsidi antar moda angkutan

Penata Kelola Perusahaan Negara Muda Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Setyo Puji Hartono mengatakan perlunya integrasi subsidi untuk ...

KAI Daop 9 Jember sediakan 432 tiket gratis untuk peserta Tajemtra

PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi (Daop) 9 Jember menyediakan sebanyak 432 tiket gratis untuk peserta gerak jalan Tanggul-Jember tradisional ...

Menhub: Wisata jadi tujuan utama pemudik Natal dan Tahun Baru

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengungkapkan destinasi wisata menjadi tujuan utama sebagian besar pemudik Natal dan Tahun Baru kali ...

KAI Daop 1 tertibkan puluhan bangunan liar di area Stasiun Karawang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta bersama Pemerintah Kabupaten Karawang, Jabar, Selasa, menertibkan 65 bangunan liar di area Stasiun ...

Perjalanan penumpang kereta di China melejit pada Oktober 2023

Sektor perkeretaapian China mencatat pertumbuhan yang kuat dalam jumlah perjalanan penumpang pada Oktober tahun ini, menurut data dari Badan ...

PT KAI menambah kapasitas lintas angkutan batu bara di Sumbagsel

PT Kereta Api Indonesia (Persero) mendorong penambahan kapasitas lintas angkutan batu bara di Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel) pada 2027 sebesar ...

BPS: Jumlah penumpang angkutan udara dan laut September 2023 turun

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah penumpang angkutan udara dan angkutan laut dalam negeri pada September 2023 mengalami penurunan ...

Bukit Asam catat laba bersih Rp3,8 triliun pada kuartal III 2023

PT Bukit Asam Tbk (PTBA) mencatat perolehan laba bersih sebesar Rp3,8 triliun per kuartal III tahun 2023. Dari sisi pendapatan, PTBA membukukan ...

Perjalanan KA di Daop 9 Jember normal kembali usai insiden Yogyakarta

Perjalanan beberapa kereta api di wilayah Daerah Operasi (Daop) 9 Jember normal kembali usai insiden KA Argo Semeru anjlok di jalur antara Stasiun ...

Kemenkeu: Pembiayaan hijau dapat disalurkan ke sektor kereta api

Analis Kebijakan Ahli Madya Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan Rustam Effendi menyebut pendanaan hijau dapat disalurkan ke sektor ...

Upaya Sumsel tingkatkan produksi batu bara dan nilai tambah

Pemerintah terus mendorong hilirisasi dan percepatan peningkatan nilai tambah hasil tambang batu bara. Salah satu upaya mendorong hilirisasi dan ...

PTBA catat laba bersih Rp2,8 triliun pada semester I 2023

PT Bukit Asam Tbk (PTBA), anggota Holding Industri Pertambangan MIND ID, mencatatkan laba bersih senilai Rp2,8 triliun pada Semester I ...

Subsidi tarif LRT Jabodebek

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memberikan subsidi tarif angkutan kereta api ringan (LRT) Jabodebek dengan membayarkan sebagian dari nominal yang ...