Tag: anak palestina

Kolombia akan buka kedutaan di Palestina

Presiden Kolombia Gustavo Petro pada Kamis mengumumkan rencana negaranya untuk membuka kedutaan besar di Ramallah, Palestina. Pernyataan ...

Israel terus lancarkan serangan intensif ke Gaza

Seorang anak Palestina yang terluka dibawa dengan tandu ke Rumah Sakit El-Najar setelah serangan udara Israel di Rafah, Gaza (18/10/2023). Israel ...

UNICEF serukan gencatan senjata segera di Gaza demi lindungi anak-anak

Juru bicara UNICEF James Elder menegaskan anak-anak Palestina di Gaza menghadapi situasi sulit di tengah serangan militer Israel terus ...

Perang Palestina-Israel sejauh ini

Israel menyatakan telah mendapatkan kembali kendali atas perbatasan Gaza dan menanam ranjau di daerah-daerah di mana militan Hamas merobohkan pagar ...

Israel panggil 300 ribu tentara cadangan, penduduk Gaza diminta pergi

Israel telah memanggil sekitar 300 ribu tentara cadangan dan memperingatkan penduduk Jalur Gaza untuk keluar dari wilayah itu. Langkah-langkah itu ...

Prabowo tegaskan dukungan RI untuk Palestina kepada Mayjen Yousef

Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto menegaskan dukungan Pemerintah Indonesia kepada perjuangan rakyat Palestina saat kunjungan ...

1.100 pasien gagal ginjal di Gaza hadapi kelangkaan obat

Sedikitnya 1.100 pasien gagal ginjal Palestina saat ini sedang menghadapi gangguan pengobatan yang bisa mengancam nyawa karena langkanya obat-obatan ...

Anak-anak Palestina di Jalur Gaza sambut tahun ajaran baru

Lebih dari 1,3 juta anak-anak Palestina kembali bersekolah di Tepi Barat, termasuk Yerusalem Timur, dan di Gaza selama dua pekan terakhir Agustus, ...

EU desak Israel ganti rugi perusakan sekolah di Palestina

Uni Eropa (EU) pada Jumat (18/8) meminta Israel untuk membayar ganti rugi atas perusakan satu sekolah di Tepi Barat, wilayah yang diduduki ...

UNICEF serukan akhiri kekerasan di Jenin setelah tiga anak tewas

Badan anak-anak Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNICEF) menyerukan agar kekerasan bersenjata di Kota Jenin, di wilayah Tepi Barat yang diduduki, segera ...

AS: Israel harus bertanggungjawab atas serangan di Tepi Barat

Amerika Serikat (AS) meminta pemerintah Israel memastikan pertanggungjawaban atas serangan pemukim Israel terhadap warga Palestina di Tepi Barat yang ...

Pemprov Jatim buka peluang beasiswa kuliah anak-anak Palestina

ANTARA - Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) memastikan kerja sama di bidang pendidikan dengan negara Palestina. Salah satunya membuka ...

Anak-anak Gaza minta WFP PBB tak tangguhkan bantuan

ANTARA - Anak-anak Palestina menggelar aksi unjuk rasa, Selasa (6/6), di Gaza City untuk meminta Program Pangan Dunia (World Food Programme/WFP) PBB ...

Rezim Zionis jadikan 2022 tahun paling berdarah bagi rakyat Palestina

Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran Nasser Kanaani mengatakan "rezim Zionis apartheid" menyisakan rekor yang belum pernah terjadi ...

Peran "cantik" ANTARA di era disrupsi berbasis viral

Disrupsi adalah sebuah era yang merombak struktur komunikasi, bahkan disrupsi juga merupakan perubahan mendasar dari komunikasi nyata menjadi maya ...