Tag: alokasi anggaran

Menkeu: Realisasi anggaran IKN sebesar Rp6,4 triliun per Agustus 2023

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan realisasi anggaran untuk pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) per Agustus 2023 telah mencapai Rp6,4 triliun, ...

BKF: RAPBN 2024 untuk akselerasi transformasi ekonomi

Kepala Pusat Kebijakan APBN Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan Wahyu Utomo mengatakan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara ...

Pemprov Kepri dan DPRD sahkan APBD Perubahan 2023

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) dan DPRD sepakat mengesahkan APBD Perubahan tahun anggaran 2023 sebesar Rp4,459 triliun, meningkat ...

BPJS Ketenagakerjaan Jambi menyalurkan Rp6,2 miliar ke warga miskin

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Cabang Jambi menyebutkan sebanyak Rp6,2 miliar dana yang telah disalurkan kepada penerima ...

Kepala BKKBN minta penganggaran stunting daerah berdaya ungkit tinggi

Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Hasto Wardoyo meminta agar penganggaran stunting di daerah bisa berdaya ungkit ...

BKKBN: Penganggaran stunting di daerah harus transparan dan jelas

Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Hasto Wardoyo menekankan bahwa penganggaran untuk percepatan penurunan stunting di ...

Otorita IKN ajukan tambahan anggaran Rp3,15 triliun ke DPR

Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengajukan usulan Anggaran Belanja Tambahan (ABT) 2024 ke Badan Anggaran (Banggar) DPR RI dengan total sebesar ...

Kemendikbud perkuat kolaborasi lintas sektor capai target pendidikan

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) memperkuat kolaborasi lintas sektor dalam rangka mencapai target-target ...

Kemendikbud utamakan perencanaan berbasis data untuk pendidikan

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) RI mengutamakan perencanaan berbasis data (PBD) sebagai alat yang sangat ...

Menilik peluang investasi dan pembiayaan infrastruktur di IKN

Infrastruktur yang kokoh dan berkelanjutan merupakan tulang punggung pertumbuhan ekonomi suatu negara. Di Indonesia,  pembangunan infrastruktur ...

Forum Honorer sambut baik pembatalan penghapusan tenaga honorer

Forum Honorer Indonesia (FHI) Kota Medan menyambut baik atas keputusan pemerintah yang secara resmi membatalkan penghapusan tenaga honorer yang ...

Wamendagri: Aparat desa lakukan terobosan untuk masyarakat sejahtera

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) John Wempi Wetipo mengatakan aparatur pemerintahan desa harus melakukan terobosan untuk menyejahterakan ...

Anggaran Kemenag naik jadi Rp74 triliun pada 2024

Anggaran Kementerian Agama pada 2024 berjumlah Rp74.068.406.173.000,00 atau naik sebesar Rp1.902.149.755.000,00 (2,64 persen) dari pagu anggaran 2024 ...

DPRD Semarang: BPBD tidak boleh kehabisan anggaran air bersih

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Semarang menegaskan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) tidak boleh kehabisan anggaran penyediaan ...

Komisi IV DPR sarankan KKP berikan perhatian pada wilayah perbatasan

Anggota Komisi IV DPR RI Ansy Lema menyarankan Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) untuk memberikan perhatian khusus kepada wilayah perbatasan ...