Tag: al quran

PKK Jakbar gelar lomba untuk perkuat kemitraan dengan pemerintah

Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Jakarta Barat pada Selasa menggelar lomba "Kreasi Jingle Gelari Pelangi" untuk ...

DPR harap pemerintah berikutnya jadikan pendidikan prioritas utama

Anggota Komisi X DPR RI Fahmi Alaydroes mengharapkan pemerintah berikutnya di bawah pimpinan presiden terpilih Prabowo Subianto dapat benar-benar ...

Baznas salurkan bantuan pimpinan MPR untuk penyintas bencana Sumbar

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI menyalurkan bantuan dari Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI Ahmad Muzani untuk penyintas ...

HUT Ke-78 Polri diwarnai kegiatan khatam Al Quran 

Divisi Humas Polri menyelenggarakan kegiatan rohani khatam Al Quran sebanyak 78 kali yang dilaksanakan selama dua hari Minggu (30/6) dan Senin ...

Baznas gelar pelatihan pengajar Al Quran berbahasa isyarat di Riau

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI menggelar pelatihan bagi guru dan tenaga pendidik bagi penyandang disabilitas sensorik rungu wicara di Pondok ...

Kolektor Australia hibahkan manuskrip Al Quran abad 17 ke Museum NTB

Museum Negeri Nusa Tenggara Barat (NTB) menerima hibah berupa Al Quran tulis tangan dari abad 17 dari seorang kolektor seni asal Australia, Michael ...

Wapres minta santri belajar dari Mesir kembangkan produk kopi rempah

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengajak para santri pondok pesantren (ponpes) untuk belajar dari kesuksesan Mesir dalam mengekspor produk ...

Wapres pastikan pemerintah fokus pulihkan layanan PDNS 2

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengatakan pemerintah saat ini fokus untuk memulihkan layanan Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2, sebelum ...

Wapres harap pesantren jadi pusat pendidikan hingga pemberdayaan warga

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengharapkan pesantren menjadi pusat pendidikan, dakwah hingga pemberdayaan masyarakat, sehingga memberikan ...

Pengalaman spiritual saat berjumpa Ka'bah

Berjumpa dengan Ka'bah adalah kerinduan setiap Muslim di seluruh penjuru dunia. Miliaran manusia berangkat menemui Ka'bah melalui ibadah haji ...

Pemkab Bangka Barat ajak warga pertahankan tradisi "Sedekeh Kapueng"

Pemerintah Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung mengajak warga mempertahankan tradisi "Sedekeh Kapueng" yang ada di ...

Wapres kunker ke Jatim, tinjau pengolahan limbah B3 dan buka halaqoh

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin melakukan kunjungan kerja ke Jawa Timur (Jatim), Kamis, untuk meninjau pabrik pengolahan limbah Bahan ...

Warga gelar pendidikan agama gratis di lokalisasi Jambi

Dua remaja perempuan membaca Al Quran saat mengikuti pengajian gratis di Mushala Al-Arva, Rawasari, Jambi, Rabu (26/6/2024). Pengajian yang dirangkai ...

Al Azhar Mesir minta seleksi calon mahasiswa dipusatkan di Kemenag

Universitas Al Azhar Mesir meminta secara langsung kepada Pemerintah RI untuk memusatkan seleksi calon mahasiswa baru asal Indonesia di Kementerian ...

Menyulam kemegahan kiswah Ka'bah

Pria berkopiah itu tampak fokus menusukkan jarum sulam ke kain berwarna hitam yang terhampar di hadapannya. Jari kiri menekan dari bawah hingga ...