Tag: akses jalan

Pasca banjir akses jalan menuju batas RI-Malaysia kembali normal

Banjir yang merendam ruas jalan nasional dan beberapa desa di Kecamatan Batang Lupar daerah perbatasan Indonesia-Malaysia, wilayah Kapuas Hulu, ...

PUPR siapkan pengganti sementara Jembatan Kali Glidik II yang ambruk

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mempersiapkan pemasangan jembatan bailey sebagai pengganti sementara Jembatan Kali Glidik ...

BPBD Lumajang gunakan alat berat evakuasi longsor di jalur Piket Nol

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Lumajang, Jawa Timur menggunakan dua alat berat untuk membersihkan longsoran yang menutup jalan ...

Tim gabungan evakuasi satu warga Karangasem tertimbun longsor

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Karangasem Provinsi Bali melaporkan tim gabungan pencarian dan pertolongan mengevakuasi satu ...

"Rupiah Borobudur Playon" dimeriahkan sejumlah pelari nasional

Ajang lari marathon bertajuk "Rupiah Borobudur Playon" yang digelar Bank Indonesia dimeriahkan sejumlah pelari nasional, seperti Elizar ...

Satu orang meninggal dunia akibat tanah longsor di Kabupaten Malang

Satu orang dilaporkan meninggal dunia akibat bencana tanah longsor yang terjadi di Kecamatan Ampelgading, Kabupaten Malang, Jawa Timur yang dipicu ...

Begini kondisi terakhir jembatan gantung Kaliregoyo

Warga melintas di jembatan gantung Kaliregoyo di Dusun Sumberwuluh, Candipuro, Lumajang, Jawa Timur, Sabtu (8/7/2023). Jembatan yang memiliki panjang ...

Disbudpar Batam sebut taksi daring di bandara mudahkan wisatawan

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam, Kepulauan Riau, menyebutkan hadirnya penyedia jasa taksi daring di Bandara Hang Nadim ...

Pemprov Jatim tangani jembatan putus akibat banjir-longsor di Lumajang

Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) menangani sejumlah jembatan yang putus akibat bencana banjir lahar dingin dan tanah longsor di ...

Pasokan listrik akibat banjir lahar dingin Semeru dipulihkan PLN

PT PLN (Persero) bergerak cepat mengamankan pasokan listrik di wilayah terdampak banjir lahar dingin Gunung Semeru di Kali Kletek, Desa Tumpeng, ...

Jalan nasional perbatasan RI-Malaysia di Kapuas Hulu terendam banjir

Akses jalan nasional di Kecamatan Batang Lupar, Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat terendam banjir sehingga akses jalan menuju ...

PLN pulihkan listrik di Pinrang akibat bencana longsor

PT PLN (Persero) memulihkan pasokan listrik secara menyeluruh pada wilayah terdampak bencana tanah longsor di Desa Mesakada, Kecamatan Lembang, ...

Kementerian PUPR siap perbaiki Jalan Daendels di jalur Pansela

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional Jawa Tengah - DI Yogyakarta siap memperbaiki ...

Jalur Malang-Lumajang ditutup akibat longsor

Akses jalan dari wilayah Kabupaten Malang, menuju Kabupaten Lumajang yang melalui Kecamatan Ampelgading, ditutup akibat longsor yang terjadi di Piket ...

Hujan deras sebabkan dua wilayah di Kabupaten Malang banjir

Badan Penanggulangan Daerah (BPBD) Kabupaten Malang menyatakan bahwa hujan deras yang terjadi di Kabupaten Malang, Jawa Timur menyebabkan dua wilayah ...