Tag: air banjir

Pemeriksaan kesehatan oleh relawan diserbu korban banjir Samarinda

Layanan pemeriksaan kesehatan dan pemberian obat-obatan secara gratis yang dilakukan relawan medis dari Gerakan Memungut Sehelai Sampah Sungai Karang ...

Ridwan Kamil jelaskan hasil rapat penanganan banjir dengan menteri

Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil atau Emil menjelaskan hasil rapat antara pihaknya dengan Menteri PUPR M Basuki Hadimuljono tentang ...

Menteri Basuki pimpin rapat penanganan banjir di Jabar

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) M Basuki Hadimuljono memimpin rapat koordinasi penanganan banjir di Provinsi Jawa Barat (Jabar) di ...

Cegah terseret banjir, warga Polewali Mandar ikat rumah di pohon

Warga Desa Bondra, Kabupaten Polewali Mandar, Provinsi Sulawesi Barat mengikat rumahnya di pohon agar tidak terseret banjir dengan air yang semakin ...

Menteri Basuki: Pemerintah akan keruk Kali Babakan Brebes

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono mengatakan pemerintah akan mengeruk Kali Babakan, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, ...

Penjaringan maksimalkan 1 pompa hasil patungan warga

ANTARA - Mengantisipasi terjadinya Air Laut pasang atau sering di sebut banjir rob, Warga Kampung Marlina, Kelurahan Penjaringan, Jakarta Utara ...

Sepeda ontel ini bisa terobos banjir

Saat banjir besar melanda, mobil dan sepeda motor bukanlah transportasi yang bisa diandalkan, sementara Anda tetap harus menjalankan aktivitas ...

Jumat pagi, Pintu Air Jembatan Merah Siaga 1

Pintu Air Jembatan Merah di Jalan Gunung Sahari, Jakarta Pusat, yang dilalui aliran Sungai Ciliwung, Jumat sekitar pukul 05.30 WIB berstatus ...

PUPR sebut 44 tanggul Jabodetabek jebol, Anies: Jakarta hanya retak

Survei cepat Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyebut ada 44 titik tanggul di Jabodetabek jebol, Gubernur DKI Jakarta Anies ...

Ridwan Kamil kumpulkan kepala daerah terkait penanganan banjir

Gubernur Jawa Barat M. Ridwan Kamil atau Emil akan mengumpulkan kepala daerah tingkat kabupaten/kota di Provinsi Jabar yang daerahnya terdampak ...

Banjir bandang di Brebes mulai surut

Banjir bandang yang menerjang di sejumlah wilayah Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, akibat jebolnya tanggul sungai Babakan pada Rabu (8/1) petang, pada ...

Ridwan Kamil usulkan badan koordinasi antara wilayah terkait bencana

Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil atau Emil menyatakan Presiden RI Joko Widodo menyambut baik usulan pihaknya terkait penanganan bencana ...

Gubernur Jabar usul dibentuk badan koordinasi pengelolaan air banjir

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengusulkan kepada Presiden Joko Widodo untuk dibentuk badan koordinasi yang bertugas mengelola aliran air ...

Proyek sodetan Ciliwung masuk penaksiran nilai properti

Proyek sodetan Sungai Ciliwung telah masuk pada tahap penaksiran nilai properti atau "appraisal". "Jadi tentang sodetan ...

Presiden perintahkan Gubernur DKI Jakarta selesaikan sodetan Ciliwung

Presiden Joko Widodo memerintahkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan untuk menyelesaikan pembebasan lahan di kawasan Bidara Cina untuk lanjutan ...