Tag: adu domba

Sebanyak 95 anggota NII Bali deklarasikan ikrar setia kepada NKRI

Sebanyak 95 anggota Negara Islam Indonesia (NII) di Bali mengikrarkan janji sumpah setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) dan ...

Ruang digital aman & beretika dapat diciptakan dengan nilai Pancasila

Ketua Umum Relawan TIK Jawa Timur, Novianto Puji Raharjo, menilai ruang digital yang aman dan beretika dapat diterapkan oleh masyarakat dengan ...

Kadispenad: Video Serda Ucok adalah kebohongan dan adu domba TNI-Polri

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen TNI Tatang Subarna menegaskan video pernyataan dari seseorang yang mengaku ...

Penasihat hukum: Roy Suryo bukan yang edit "meme" Stupa Brobudur

nya adalah postingan orang lain mengkritik terkait kebijakan kenaikan tarif wisata di Candi Borobudur,” katanya. Hindari adu domba Untuk ...

Pengamat: Politik identitas sudah tidak relevan untuk Pilpres 2024

Pengamat terorisme dari Universitas Indonesia Ridlwan Habib menegaskan isu politik identitas sudah tidak relevan untuk Pemilu Presiden dan Wakil ...

Anggota MPR: Pemuda Bali waspadai politik identitas jelang Pemilu 2024

Anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat Made Mangku Pastika mengajak para pemuda Bali dapat mewaspadai penggunaan politik identitas menjelang Pemilu ...

Anggota DPR: Harkitnas momentum bangkitkan ekonomi rakyat

Anggota DPR Jazuli Juwaini mengatakan Hari Kebangkitan Nasional harus menjadi momentum kebangkitan ekonomi rakyat, terutama setelah dua tahun ...

Ketum Bamus Betawi desak Ruhut Sitompul minta maaf karena cuitannya

Ketua Umum Badan Musyawarah (Bamus) Betawi Riano P Ahmad mendesak Politisi PDIP Ruhut Sitompul untuk segera meminta maaf atas cuitannya soal foto ...

Konferensi Asia Afrika, jerat pandemi, dan perang Rusia-Ukraina

Enam puluh tujuh tahun silam, pada 18 April 1955, sebuah sejarah besar terukir perihal perjuangan negara-negara di kawasan Asia dan Afrika untuk ...

Wapres RI minta umat Islam pahami isi Al Quran secara utuh

Wakil Presiden Republik Indonesia KH Ma’ruf Amin meminta seluruh umat Islam di Indonesia untuk memahami isi Al Quran secara utuh, yang ...

WaKil Presiden buka Pekan Tilawatil Quran RRI di Takengon Aceh

Wakil Presiden Ma'ruf Amin membuka Pekan Tilawatil Qur’an Ke-52 Radio Republik Indonesia (RRI) Tingkat Nasional di Takengon, Povinsi ...

Ramadhan waktu terbaik tingkatkan kualitas umat

Ketua Pengurus Besar Mathla'ul Anwar (PBMA) KH Oke Setiadi Affendi MSc mengatakan momentum bulan Ramadhan dapat dimanfaatkan oleh umat Islam ...

Memahami 5 fungsi Puasa Ramadhan yang memerdekakan dan mempersatukan

Umat Islam di seluruh dunia saat ini tengah melaksanakan ibadah puasa pada bulan suci Ramadhan dengan rangkaian ibadah yang mempersatukan dan ...

Basarah: Guru dayah ujung tombak bentuk karakter santri pancasilais

Wakil Ketua MPR RI Ahmad Basarah mengatakan guru dayah (pondok pesantren) merupakan ujung tombak dari pembentukan karakter santri yang ...

BNPT uraikan ciri penceramah radikal

Direktur Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Brigadir Jenderal Ahmad Nurwakhid mengatakan pernyataan Presiden Jokowi Widodo ...