Tag: adb

Ditjen Hubla Kemenhub serahkan aset tiga Pelabuhan Teluk Palu ke KSOP

Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Kepelabuhanan menyerahkan aset tiga pelabuhan di Teluk ...

UI: Ekonomi RI berketahanan di tengah ketatnya kondisi moneter global

Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LPEM FEB UI) mengatakan ekonomi Indonesia mampu ...

Sri Mulyani: World Water Forum momentum menginisiasi pendanaan infrastruktur air

Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati mengatakan, World Water Forum ke-10 2024 dapat menjadi momentum untuk merancang mekanisme pendanaan bersama ...

ADB: Aktivitas ekonomi Indonesia tetap tumbuh di tengah risiko global

Direktur Asian Development Bank (ADB) untuk Indonesia Jiro Tominaga mengatakan aktivitas ekonomi Indonesia tetap tumbuh di tengah risiko global ...

Presiden Jokowi ajak negara anggota ADB berinvestasi di IKN

ANTARA - Presiden Joko Widodo menggelar pertemuan bilateral dengan Presiden Asian Development Bank (ADB), Masatsugu Asakawa, Senin (20/5), di ...

Presiden apresiasi kemitraan 57 tahun RI-Bank Pembangunan Asia

Presiden Joko Widodo mengapresiasi kemitraan yang telah berjalan selama 57 tahun antara Indonesia dan Bank Pembangunan Asia (ADB), terutama dalam ...

Menakar kemampuan negara mengelola utang

Utang Pemerintah terus menjadi sorotan. Mulai dari warisan utang Presiden petahana ke Presiden mendatang hingga target rasio utang 2025 yang ...

Menakar mesin pertumbuhan ekonomi RI setelah kuartal I

Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada 3 bulan pertama 2024 cukup menggembirakan, yakni tumbuh 5,11 persen secara tahunan (year-on-year/yoy) atau lebih ...

Anggota Komisi XI DPR: Ekonomi pasti tumbuh tapi harus tetap waspada

Anggota Komisi XI DPR RI Kamrussamad menilai bahwa ekonomi RI pada Triwulan II 2024 tetap tumbuh, namun harus tetap waspada terutama dari sisi ...

Kementan kelola kawasan hortikultura terpadu seluas 10 ribu hektare

Kementerian Pertanian (Kementan) mengelola kawasan hortikultura terpadu dari hulu hingga hilir di 10 ribu hektare lahan kering yang tersebar di 13 ...

Ekonom ADB: RI perlu dongkrak industri demi pertumbuhan ekonomi

Ekonom Utama Departemen Riset Ekonomi dan Kerja Sama Regional Bank Pembangunan Asia (ADB) Arief Ramayandi mengatakan Indonesia perlu mendongkrak ...

Ekonom ADB: Utang RI masih dalam kondisi aman

Ekonom Utama Departemen Riset Ekonomi dan Kerja Sama Regional Bank Pembangunan Asia (ADB) Arief Ramayandi berpendapat posisi utang Indonesia masih ...

Ekonom ADB: Pembentukan BPN tak langsung dongkrak penerimaan negara

Ekonom Utama Departemen Riset Ekonomi dan Kerja Sama Regional Bank Pembangunan Asia (ADB) Arief Ramayandi menilai pembentukan Badan Penerimaan Negara ...

Wamenkominfo: Kolaborasi jadikan ruang digital damai selama Pemilu

Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika (Wamenkominfo) Nezar Patria mengatakan kolaborasi semua pihak telah berhasil menjaga ruang digital tetap ...

OIKN sebut dokumen VLR jadi peta jalan solusi konkret SDGs di IKN

Otorita IKN (OIKN) mengungkapkan dokumen Voluntary Local Review Sustainable Development Goals (VLR SDGs) Ibu Kota Nusantara (IKN) menjadi peta jalan ...