Tag: sheffield united

Arsenal menyerah di kandang Sheffield United

Pemain Arsenal Sokratis Papastathopoulos berebut bola dengan pemain Sheffield United Lys Mousset pada pertandingan Liga Inggris di stadion ...

Arsenal tersungkur di markas Sheffield United

Arsenal tersungkur kala melawat ke markas Sheffield United dan menelan kekalahan 0-1 dalam laga pekan kesembilan Liga Inggris di Stadion Bramall ...

Pierre-Emerick Aubameyang yakin Arsenal bisa finis empat besar

Penyerang asal Gabon Pierre-Emerick Aubameyang "yakin" bahwa Arsenal bisa finis posisi empat besar Liga Premier Inggris musim ini. The ...

Klasemen Liga Inggris usai Liverpool kehilangan poin di Old Trafford

Liverpool untuk pertama kalinya kehilangan poin dari sebuah pertandingan Liga Inggris musim ini setelah hanya main imbang 1-1 melawan Manchester ...

Hasil dan klasemen Liga Inggris: Man City pangkas jarak dari Liverpool

Manchester City memangkas jarak ketertinggalan dari Liverpool di klasemen Liga Inggris selepas memenangi laga pekan kesembilan pada Minggu dini hari ...

Everton keluar dari zona degradasi usai kalahkan West Ham

Everton berhasil keluar dari zona degradasi usai mengalahkan West Ham United di Goodison Park 2-0 melalui gol Bernard di menit 17 dan Gylfi ...

Jadwal Liga Inggris: MU vs Liverpool jadi sajian utama

Pertandingan Manchester United vs Liverpool menjadi sajian utama dalam rangkaian jadwal Liga Inggris pekan kesembilan yang bergulir sejak Sabtu ...

De Bruyne dan Stones siap bela City lawan Palace

Kevin De Bruyne dan John Stones bisa diturunkan memperkuat Manchester City dalam pertandingan tandang pada Liga Premier Sabtu melawan Crystal Palace, ...

Joel Matip siap diturunkan lawan Manchester United

Bek Liverpool, Joel Matip, menyatakan siap diturunkan usai pulih dari cedera ketika The Reds akan berhadapan dengan Manchester United di Stadion Old ...

Unai Emery belum tutup pintu bagi Mesut Ozil di Arsenal

Pelatih Arsenal Unai Emery mengatakan bahwa dirinya belum menutup pintu untuk gelandang asal Jerman Mesut Ozil dan berharap ia kembali dalam kondisi ...

Hadapi MU, Liverpool datang dengan jurang kualitas yang jauh

Pemimpin klasemen Liga Premier Liverpool akan bertandang ke Old Trafford, Minggu, untuk menghadapi Manchester United dengan berpeluang menang tandang ...

Delapan alasan Liverpool mampu kalahkan Manchester United

Delapan alasan mengemuka untuk menegaskan bahwa Liverpool mampu mengalahkan Manchester United dalam laga yang dihelat di Stadion Old Trafford pada ...

Joel Matip sudah berlatih lagi dengan Liverpool

Bek Liverpool Joel Matip sudah bisa berlatih kembali setelah mengalami hantaman bulan lalu, sedangkan penjaga gawang Alisson Becker hampir siap ...

Inggris panggil kiper Shefield Dean Henderson

Inggris untuk pertama kalinya memanggil penjaga gawang Sheffield United, Dean Henderson, menyusul mundurnya Tom Heaton akibat cedera, untuk laga ...

Liverpool masih jauh dari menjuarai Liga Inggris

Gelandang Liverpool Georginio Wijnaldum menegaskan bahwa Liverpool masih jauh dari menjuarai Liga Inggris, meski The Reds saat ini menggenggam ...